SuaraSurakarta.id - Beredar unggahan video yang memperlihatkan pedagang bakso keliling kedapatan berpura-pura ambruk viral di media sosial.
Peristiwa menggelikan tersebut berhasil terekam dalam unggahan video CCTV yang dibagikan oleh akun instagram @memomedos, Rabu (03/02/2022).
Dalam unggahan video singkat itu menampilkan detik-detik pedagang bakso keliling yang berada di sebuah pemukiman tiba-tiba ambruk.
Menariknya, dalam pantauan rekaman CCTV, pedagang bakso keliling ini rupanya sengaja menjatuh gerobaknya. Hal tersebut terlihat dari gelagat mencurigakan pedagang bakso keliling tersebut.
Baca Juga: Ibu Pedagang Bakso di Bali Viral Karena Berdarah, Kejadian Sebenarnya Bukan Karena Debt Collector
Saat pedagang bakso keliling ini ambruk di pertigaan, pria yang mengenakan jaket berwarna coklat ini masih sempat-sempatnya mengubah posisi ember berwarna hitam yang tercecar di aspal jalan tersebut.
Selain itu, saat warga mulai ramai mendatangi lokasi pedagang bakso keliling yang ambruk. Sih pria tiba-tiba saja langsung pingsan seolah-olah tak sadarkan diri.
Hingga berita ini ditulis belum diketahui pasti soal alasan pedagang bakso keliling ini menjatuhkan diri. Apakah untuk mendapat simpati dari masyarakat atau ada motif lainnya.
Diketahui lokasi pedagang bakso keliling jatuh tersebut berada di salah satu daerah di Kota Salatiga, Jawa Tengah.
Sontak saja unggahan video itu langsung dibanjiri komentar warganet. Tak sedikit juga dari mereka yang mengatakan jika pedagang bakso keliling ambruk tersebut karena adanya kesengajaan.
Baca Juga: Akselerasi Vaksinasi Merdeka Anak, Kapolda Kunjungi Salatiga dan Bercanda dengan Siswa SD
"Duh modus donasi maksudnya," ujar akun @kevinfox**.
Berita Terkait
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
7 Kuliner Salatiga yang Bikin Nagih, Lebih dari Sekadar Udara Sejuk
-
LHKPN Yudo Margono: Eks Panglima TNI Punya 59 Tanah, Istrinya Kini Jadi Kapolres Salatiga
-
Dari Bakso Jadi Jalan: Kisah Pedagang Bakso Bangun Jalan 1,5 KM di Malang
-
Pekerjaan Asli Ferry Suwadi, Pantas Kuat Habiskan Dana Pribadi Rp10 M buat Perbaiki Jalan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita