SuaraSurakarta.id - Viral sebuah video seorang pria menjadi korban kecelakaan tunggal di jalan raya.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @sedulur_solo, seorang pria mengenakan baju batik biru dengan jaket krem tergeletak di tengah jalan.
Meski dengan luka di wajah, korban masih bisa berbincang dengan sejumlah warga yang berada di sekirar lokasi.
Dalam video yang direkam warga, pria tersebut mengaku bernama Agus dari Kabupaten Serang yang bekerja di salah satu bengkel knalpot.
Baca Juga: Viral Detik-detik Kang Ojol Tabrak Etalase Konter HP dan Pegawainya, Warganet: Jangan Meleng Napa...
Korban menceritakan baru pulang dari kondangan di daerah Kecamatan Mauk, Kabupaten Tangerang.
"Seorang Bapak alami kecelakaan di jalan raya. Warga di sekitar bingung mau bantu takut salah, akhirnya direkam
dan disebar di grup," tulis unggahan caption tersebut.
Sang korban juga memohon doa atas musibah yang terjadi. "Minta doanya," ucap sang korban sembari menahan sakit.
Warga sekitar pun tak berani memberikan pertolongan. Bahkan sang perekam juga terlihat kebingungan. "Kecelakaan tunggal takut ada yang kenal saudaranya. Kasihan share ke grup lain saya bingung mau dibawa ke mana," ucap sang perekam.
Video itu sontak mendapat respon dan komentar dari warganet. Tak sedikit yang menyayangkan aksi warga tak kunjung membawa ke rumah sakit.
Baca Juga: Viral Video Rumah Warga Boro Jabung Malang Rusak Parah Akibat Hujan Angin, Atap Ambrol Berserakan
Namun juga banyak yang berkomentar jika warga sekitar takut disalahkan atas kejadian itu.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Regulasi Baru, Jalan Jitu: China Ubah Peta Perjalanan Mobil Otonom
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita