SuaraSurakarta.id - Putra Gibran Rakabuming Raka dan Selvi Ananda, Jan Ethes Srinarendra kembali meraih prestasi di cabor taekwondo.
Kali ini, Jan Ethes meraih juara di nomor Pra Kadet Kejuaraan Taekwondo Piala Wali Kota Solo di Convention Hall Terminal Tirtonadi Solo, Jumat (28/1/2022).
Ini merupakan juara kedua kalinya bagi Jan Ethes. Sebelumnya, Jan Ethes meraih juara pada kompetisi Taekwondo yang digelar oleh Sekolah Taekwondo Sanggar Kartika Buana (SKB) Solo pada November 2021 kemari.
Ada empat peserta yang turun dalam nomor Pra Kadet tersebut. Pada pertandingan pertama, Jan Ethes menang dengan skor 25-19, dan masuk ke babak final.
Sementara dalam laga puncak, Jan Ethes kembali bertemu dengan lawannya yang dikalahkan pada kejuaraan sebelumnya, yakni Ignatius Jason.
Jan Ethes, yang sudah naik sabuk ke kuning kembali mengalahkan Ignatius Jason di partai final. Jan Ethes menang dengan skor 25-16, ia pun berhasil meraih medali emas di nomor Pra Kadet.
"Senang bisa menang. Seru tadi pertandingannya," ujar Jan Ethes saat ditemui usai bertanding, Jumat (28/1/2022).
Saat bertanding, Jan Ethes tidak merasa grogi dan takut. "Enggak takut," katanya.
Sementara itu, Gibran mengaku memberikan motivasi kepada putra sulungnya itu sebelum bertanding.
Baca Juga: 6 Potret Kaesang Pangarep Momong Keponakan, Usil Minta Dipijat
Gibran meminta Jan Ethes berani maju dan menjalankan apa yang diajarkan pelatih.
Berita Terkait
-
Prabowo Tiba di Masjid Istiqlal Bareng Didit, Gibran, dan Jan Ethes, Jemaah Berdiri Abadikan Foto
-
Anak Tidak Hidup Demi Jadi Objek Ambisi Orang Tua: Kasus Altet Taekwondo
-
Jan Ethes Kalah Saing? Firdaus Oiwobo Klaim Ari-arinya Ditanam di Depan Istana Presiden
-
Turnamen Taekwondo Kasal Cup Ditutup, Dewa dan Sekar Jadi Peserta Terbaik
-
Turnamen Taekwondo KASAL Cup Digelar di Bali, Ribuan Atlet Ikut Berpartisipasi
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita