SuaraSurakarta.id - Psikolog klinis Naomi Ernawati Lestari fenomena artis seperti Ivan Gunawan yang mengadopsi boneka spirit doll alias boneka arwah.
Naomi menyebut fenomena mengadopsi boneka bisa mengarah kepada gangguan jiwa yang pemiliknya.
Namun, dia menjelaskan jika fenomena tersebut seperti sebuah hobi pada umumnyua.
"Sama seperti hobi lain misalnya merawat tanaman, hewan, hingga koleksi benda lain," kata Naomi dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Rabu (5/1/2022).
Naomi menilai seseorang mengoleksi boneka merupakan hal yang biasa. Hanya saja, lanjut dia, yang membahayakan jika si kolektor sudah menganggap atau memperlakukan benda mati itu laiknya makhluk hidup.
"Jika dia menggap bahwa boneka itu adalah makhluk hidup, yang bisa komunikasi dua arah lalu jadi mengaburkan realitanya, ini baru dianggap ada penyimpangan," paparnya..
"Ditambah lagi jika tidak ada bonekanya si pemilik akan menjadi resah panik dan kualitas hidupnya terganggu itu bisa jadi tanda gangguan," ujar dia.
Belakangan boneka arwah ini dipopulerkan oleh selebriti hingga figur publik.
Salah satu yang mempopulerkan spirit doll adalah desainer Ivan Gunawan yang terang-terangan mengumumkan dirinya mengadopsi 2 boneka yang mirip bayi.
Baca Juga: Hukum Adopsi Spirit Doll dalam Islam, Boneka Arwah yang Lagi Hits
Jauh sebelum Ivan, adopsi boneka juga dilakukan Ria Enes dengan boneka bernama Suzan. Lalu pada awal 2018 paranormal Roy Kiyoshi juga mengadopsi boneka-boneka arwah.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Terungkap! GKR Timoer Pastikan Surat Wasiat PB XIII yang Tunjuk PB XIV Ada, Bukan Isapan Jempol
-
Akhir Pekan Makin Asyik! Ada Saldo DANA Kaget Rp299 Ribu, Sikat 4 Link Ini
-
Momen Sejarah! 3 Janji Agung Pakubuwono XIV Purboyo Saat Dinobatkan di Watu Gilang
-
Gibran Terseret Pusaran Takhta? Hangabehi Bongkar Fakta Pertemuan: Bukan Soal Restu Raja Kembar
-
10 Warung Makan Enak Wonogiri yang Wajib Dicoba Bareng Keluarga di Akhir Pekan