SuaraSurakarta.id - Pegiat media sosial Nicho Silalahi menyebut orang yang pantas menjadi Presiden selanjutnya pasca periode Joko Widodo selesai yakni sosok Rizal Ramli.
Menurut, Nicho mantan Menteri Perekonomian dinilai pantas mengemban jabatan sebagai orang nomor satu di Indonesia karena sosoknya sarat akan pengalaman.
Selain itu, diusianya yang menginjak 67 tahun tersebut. Rizal Ramli disebut sudah sangat matang untuk memimpin bangsa Indonesia.
"Orang yang paling pantas jadi Presiden dan Mengembalikan Kedaulatan Hingga Kesejahteraan ya bang Rizal Ramli @RamliRizal," kata Nicho melalui akun twitter pribadinya @Nicho_Silalahi.
Baca Juga: Anies Baswedan Dinobatkan Jadi Gubernur Terpopuler dan Paling Berpengaruh
Lebih lanjut, Nicho mengatakan alasan Rizal Ramli sosok yang tepat untuk memimpin Indonesia. Karena kemampuan Rizal Ramli yang berlatar belakang ekonom dinilai bisa membangkitkan kembali perekonomian Indonesia yang sedang terpuruk dihantam Covid-19.
Terlebih Rizal Ramli juga kerap melontarkan kritik kepada pemerintah dan membela masyarakat kecil yang tidak mendapat keadilan. Sehingga Rizal Ramli bisa jadi pilihan yang tepat sosok pemimpin yang dibutuhkan Indonesia.
"Beliau ditempah oleh pergulatan bangsa yang rela terpenjara demi perjuangkan hak rakyat. Kemampuannya untuk menyelamatkan ekonomi bangsa sudah tidak diragukan lagi," jelasnya.
Bahkan, Nicho percaya ditangan Rizal Ramli Indonesia bisa menekan angka hutang yang terus-menerus meroket di kepimpinan Jokowi.
"Kalau bagi anak ekonomi untuk menyelesaikan utang ya gampang," tegasnya.
Baca Juga: PKS Dambakan Koalisi Poros Ketiga Di Pilpres 2024, Namun PT Jadi Hambatan
Sontak saja cuitannya Nicho Silalahi langsung menuai perhatian warganet. Tak sedikit dari mereka yang memberikan ragam tanggapan.
Berita Terkait
-
Cuitan Lawas Kiky Saputri Viral Lagi di Tengah Kisruh LPG 3 Kg, Kini Dicibir Tak Napak Tanah
-
Sebut Prabowo Pangkas Anggaran IKN Demi Program MBG, Rocky Gerung: Ambisi Jokowi Bangkrutkan Negara
-
Rahasia Pilpres 2024 Terungkap, Panda Nababan Bongkar Sikap Asli Jokowi ke Megawati
-
Pilpres 2029 Disebut Bakal Sengit, Tanpa Presidential Threshold Capres Bisa Lebih dari 10?
-
Kaleidoskop 2024: Jalan Berliku Prabowo-Gibran Menuju Kemenangan Pilpres
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita