SuaraSurakarta.id - Seorang anggota polisi kepergok bermain gelembung sabun. Hal itu beredar luas di media sosial.
Dalam video yang beredar di akun Instagram @tante_rempong_ menunjukan seorang pria yang memakai lengkap seragam polisi itu tengah asyik bermain gelembung sabun yang ditiup ke udara.
Admin akun media sosial itu juga menyebut bahagia itu bisa dicari dengan cara sederhana. Meski Polisi terkanal dengan garang dan menakutkan, namun ia juga masih memiliki rasa manusiawi yaitu bermain gelembung sabun.
"Defenisi bahagia itu sederhana," tulis akun @tante_rempong_.
Baca Juga: Viral, Aplikasi PeduliLindungi Bisa Cek Pasanganmu Selingkuh Atau Tidak, Ini Caranya
Sontak saja unggahan itu mendapatkan respon dari warganet. Mereka menyebut masa kecil sang belum bahagia.
"Orang yang tahu caranya bersyukur adalah orang yang bisa menikmati keindahan dan arti dari kebahagiaan hidup nya sendiri," tulis akun @satya************
"Mungkin si bapak bliin gelembung" buat anaknya nya, dan pas di jalan di coba dulu,mana tau rusak,ehhh... akhirnya ke asyik kan mainnya," tulis @am********
"Terkadang bersikap seperti anak kecil .bisa menghilangkan kejenuhan dn setres.terutama maslh hati," tulis @ha*******
"Mungkinkah masa kecilnya Belum bahagia," tulis @hus*********
Baca Juga: Istri Pamer Suami Pulang Kerja Bawa Hadiah, Publik: Auto Jadi Bahan Gosip Tetangga
"Ada yang sudah jadi tentara nonton nya tetep spongbob dan doraemon," tulis @firm********
"Mungkin dia latihan dulu buat ditunjukin ke anaknya! ," tulis @firma************
"itu kan bapak polisi nya lagi sendiri, mungkin beliau mau membuat gelembung sahabat biar ada kawan gitu.. kayak di kartun Spongebob," tulis @d.yull*******
Berita Terkait
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Detik-Detik Menegangkan! Mobil Bobby Nasution Dilempari Batu Usai Debat Pilgub Sumut
-
Link Send The Song Aman? Ini Cara Bikin Pesan Lagu yang Viral di TikTok
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Historical Walking Tour dalam Menyambut 101 Tahun Persis Solo
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Partai Golkar Solo Buka Suara Soal Isu Jokowi Bergabung: Kita Senang Hati
-
Mona Pangestu: Anak Muda Solo Pilih Investasi Emas Ketimbang Perhiasan Besar
-
Hari Apes Tak Ada di Kalender: Dua Jambret di Solo Babak-belur Usai Ketahuan Warga