SuaraSurakarta.id - Guru asal Solo bernama Rudy Adiyanto mendadak viral dan menjadi perbincangan masyarakat dan warganet ternyata pernah mengajar putri Presiden Jokowi, Kahiyang Ayu.
Pengajar berusia 54 tahun itu tetap setia naik Honda Astrea Prima yang digunakannya sejak 1997 meski telah diguyur tunjangan sertifikasi.
Motor yang dibeli senilai Rp2 juta tersebut setiap hari mengantarnya ke sekolah dari rumah di kawasan Bekonang, Sukoharjo.
Usut punya usut, guru SMAN 6 Solo itu ternyata pernah ikut mengajar putri Presiden Jokowi, Kahiyang Ayu periode 2006-2008.
Baca Juga: Anies Sebut Jokowi Bukan Penentu Lokasi Sirkuit Formula E, Bamsoet: Salahnya di Mana?
Saat Kahiyang Ayu bersekolah di SMAN 6 Solo, Jokowi masih menjabat Wali Kota Solo periode pertama.
Diwartakan Solopos.com--jaringan Suara.com, guru yang dikenal dengan kesederhanaan dan kedisiplinannya ini punya memori tersendiri tentang Kahiyang.
“Kahiyang itu sopan, tidak sombong meski waktu itu bapaknya sudah pejabat,” ujar guru matematika ini, Jumat (26/11/2021).
Perilaku pendiam dan tak gemar bikin masalah membuat Kahiyang jarang berurusan dengan Rudy yang notabene saat itu masuk tim Satuan Tugas Pelaksana Pembinaan Kesiswaan (STP2K).
Tim tersebut menjadi garda terdepan untuk menegakkan kedisiplinan di lingkungan sekolah.
Baca Juga: Ngobrol Bareng Aul, Kaesang Pangarep Dapat Pertanyaan Tak Terduga: Berani Banget!
Menurut Rudy, Kahiyang banyak mengikuti lomba serta aktif di kepengurusan OSIS semasa SMA. Istri Wali Kota Medan, Bobby Nasution, tersebut juga sering menjadi panitia pentas seni (pensi).
Berita Terkait
-
Tangani Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Suami Jessica Mila Dituding Cari Panggung
-
Jalan-jalan ke Mal, Kahiyang Ayu Tampil Simpel dengan Tas Ratusan Juta
-
7 Artis Kena Body Shaming Saat Hamil, Siti Badriah Dibilang Kudisan
-
Viral CCTV Bobby Nasution Tak Jadi Hadiri Acara Pisah Sambut Walkot Medan, Kahiyang Ayu Terlihat Kaget
-
Erina Gudono Pakai Sandal Branded di Pelantikan Kakak Ipar, Harganya Lebih Mahal dari Heels Kahiyang Ayu
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita