SuaraSurakarta.id - Persis Solo akan menghadapi PSIM Yogyakarta pada lanjutan Grup C Liga 2 2021 di Stadion Manahan, Senin (15/11/2021).
Duel bertajuk Derby Mataram itu penting bagi Persis untuk memastikan tiket lolos ke babak 8 Besar. Tim Laskar Sambernyawa hanya butuh hasil seri untuk lolos.
Persis Solo saat ini memuncaki klasemen sementara Grup C dengan raihan empat kali kemenangan dan tiga hasil seri.
Tim kebanggaan masyarakat Kota Bentawan itu mengantongi 15 poin dari tujuh laga yang sudah dilakoni. Persis Solo juga menjadi skuad paling subur di Liga 2 Indonesia dengan mencetak 13 gol disusul Sriwijaya FC dan Dewa United dengan 11 gol.
Baca Juga: Jumpa PSMS dalam Derby Sumatera, Semen Padang Bidik Kemenangan Kedua di Liga 2 2021
Skuad Laskar Sambernyawa dalam motivasi tinggi. Sebab, Persis Solo baru saja memenangkan laga ketujuh melawan Persijap Jepara dengan skor telak 5-2 pekan lalu.
Kapten Persis Solo, Eky Taufik, dipastikan absen dalam karena sanksi akumulasi kartu. Eky sebelumnya selalu mendapat kepercayaan pelatih untuk memimpin skuat Laskar Sambernyawa.
Namun, ada nama Irfan Bachdim yang dimasukkan ke dalam daftar pemain utama. Di laga sebelumnya, nama eks pemain PSS Sleman itu tidak dibawa sang pelatih.
Pelatih Persis Solo, Eko Purdjianto, dalam jumpa pers sebelum laga, Minggu (14/11/2021) mengatakan Persis Solo sangat siap menghadapi PSIM.
Daftar susunan pemain:
Baca Juga: Jelang Derby Mataram Malam Nanti, Hotel Persis Solo dan PSIM Yogyakarta Dijaga Ketat
Persis Solo
Berita Terkait
-
Hasil BRI Liga 1: Kalahkan Barito Putera, Persis Solo Menjauh dari Zona Merah
-
Papan Bawah Memanas! Link Live Streaming Barito Putera vs Persis Solo
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Hattrick Lawan Persis Solo, 3 Pemain Timnas Indonesia yang Posisinya Bisa Digantikan Yakob Sayuri
-
Hasil Persis Solo vs Malut United: Yakob Sayuri Hattrick Acak-acak Laskar Sambernyawa
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita