Air Terjun Jumog terletak di Desa Berjo, Ngargoyoso, seperti halnya Telaga Madirda. Air terjun ini lebih mudah diakses, baik anak kecil maupun lansia, karena jumlah anak tangga menuju Jumog, tak sebanyak Grojogan Sewu.
Meski air terjun Jomog tak setinggi Grojogan Sewu, namun panorama alam yang disuguhkan tak kalah indah. Di kawasan ini, pengunjung juga bisa melihat kawanan kera yang kerap berdatangan.
Bila beruntung, ketika keadaan Jumog tak ramai, kawanan burung Jalak Lawu, kerap terlihat beraktivitas di kawasan ini. Kawanan ini mencari makan di dekat air terjun.
Perkebunan Teh Kemuning terletak di kecamatan Ngargoyoso. Panorama alam yang ditawarkan Kemuning layaknya daerah puncak, Bogor, yang selama ini jadi destinasi wisata warga DKI Jakarta.
Dari lokasi ini bisa terlihat luasnya perkebunan teh yang masih asri. Teh hasil perkebunan ini pun banyak dijual di warung-warung serta rumah makan di kawasan tersebut.
Rumah Teh Ndoro Dongker sejak dulu menjadi salah satu yang terkenal di kawasan ini. Namun dalam beberapa tahun terakhir, hadir deretan rumah makan yang menawarkan fasilitas lengkap.
Kawasan ini hampir setiap hari ramai didatangi wisawatan, khususnya para pemuda dari sekitar Karanganyar. Lalu ketika akhir pekan, wisatawan bisa berdatangan dari luar provinsi, terutama Jawa Timur.
4. Candi Ceto
Baca Juga: Akun Instagram Pemkot Solo Diretas, Gibran: Hacker Gunakan Bahasa Game
Tak jauh dari Perkebunan Teh Kemuning, ada Candi Ceto yang lokasinya berada di kecamatan Jenawi. Bangunan ini merupakan candi kuno peninggalan kerajaan Majapahit.
Pada saat pertama diteliti tahun 1928, candi ini memiliki 14 punden bertingkat. Namun seiring berjalannya waktu, pemugaran hanya dilakukan hingga 9 punden bertingkat.
Daya tarik dari Candi Ceto tak sekadar arsitektur seni pada candi tersebut. Candi yang berlokasi pada ketinggian 1496 meter di atas permukaan laut ini, dikelilingi pemandangan alam yang mempesona.
Dengan ketinggian tersebut, para pengunjung dapat merasakan udara sejuk, ketika menaiki satu per satu punden bertingkat.
5. Bukit Paralayang Ngargoyoso
Bukit paralayang memberi pilihan lain ketika menikmati wisata Karanganyar, utamanya untuk daerah Ngargoyoso. Bukit yang terletak di Desa Segoro Gunung ini menjadi spot terbaik untuk menikmati sunset.
Tag
Berita Terkait
-
Duh! Posting Foto dan Video Nyeleneh, Akun Instagram Pemkot Solo Diretas?
-
Gabung Timnas U-23, Gelandang Muda Persis Solo Pasang Target Tinggi
-
Ratusan CCTV Dishub Mati, Lalu lintas Kota Solo Dipantau Secara Manual
-
Gibran Sebut Terhentinya Proyek GOR Manahan Tak Rugikan Negara, PKS Beri Komentar Menohok
-
Demi Kenyamanan PSIM Yogyakarta, Panpel Kerja Keras Jelang Derbi Mataram
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
KGPAA Purbaya Diklaim Sebagai Raja Baru Keraton Solo, Ini Penjelasan Adik PB XIII
-
Puspo Wardoyo Berduka untuk PB XIII: Punya Kedekatan Khusus dengan Keraton Sejak Sekolah
-
Melayat Mendiang PB XIII, Sri Sultan Hamengkubuwono XSinggung Soal Regenerasi
-
Kawalan Berlapis Polresta Solo: Jenazah Raja PB XIII Diantar dengan Keamanan Tingkat Tinggi
-
Sri Sultan Hamengkubuwono X dan Paku Alam X Melayat dan Beri Penghormatan Terakhir untuk PB XIII