SuaraSurakarta.id - Beredar sebuah video yang memperlihatkan pengendara emak-emak diberhentikan seorang pria gara-gara melawan arus viral di media sosial.
Peristiwa tersebut terekam dalam unggahan video di akun instagram @kamerapengawas belum lama ini.
"Emaknya siapa niehh," tulis keterangan caption akun tersebut.
Dalam video singkat itu, nampak seorang pengendara emak-emak berlagak penguasa jalan. Melawan arus di salah satu jalan raya yang saat itu kondisinya cukup ramai.
Baca Juga: Merasa Dirundung di Situs Forum sampai Trauma, Rachel Vennya Pernah Arsipkan Foto Anak
Mengetahui pengendara emak-emak itu melanggar lalu lintas. Muncullah seorang pria menghadang laju pengedara emak-emak tersebut dan meminta untuk memutar balik.
"Ibu ini di depan SGM mau belok, gak mau minggir di tengah jalan. Belokannya masih jauh loh dan melawan arah loh," ujar seorang pria yang terekam dalam video tersebut.
Meski begitu, pengendara emak-emak yang mengenakan motor matic ini tak mengindahkan sama sekali imbauan pria tersebut. Ia nampak cuek dengan tidak memutar balikan kendaraannya tersebut.
Hingga kini belum diketahui pasti bagaimana nasib pengedara emak-emak tersebut. Diketahui dari nomor kendaraan berplat AB. Peristiwa ini diduga terjadi di daerah Yogyakarta dan sekitarnya.
Unggahan video tersebut pun langsung mematik reaksi warganet di kolom komentar. Tak sedikit dari warganet yang geleng-geleng kepala melihat aksi pengedara emak-emak tersebut.
Baca Juga: Wanita Temukan Sesuatu di Ladang, Langsung Heboh Bak Melihat Harta Karun
"The power of emak-emak," ucap akun @mapang**.
Berita Terkait
-
Beredar Hoaks Abu Janda Jadi Komisaris, Jejak Digital Dukung Israel Jadi Sorotan
-
SBY Beri Nasihat Sebelum Tarif Trump Bikin IHSG Anjlok, Netizen Tunggu Petuah Jokowi
-
Waspada Tren Sewa iPhone di Momen Lebaran, Ini Ancaman di Baliknya
-
Bikin Ngakak! Ayah Ini Bikin Heboh di Pernikahan Anaknya, Gegara Ini...
-
Viral Penumpang Mobil Fortuner Plat Dinas Kemhan Diduga Transaksi dengan PSK, Kemenhan Bertindak!
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
Ijazah Jokowi Kembali Jadi Polemik: Tim Kuasa Hukum Siapkan Langkah Mengejutkan
-
Gugatan Wanprestasi Mobil Esemka di Solo: Tim Hukum Jokowi Angkat Bicara
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Bahlil Malam-malam Sowan Jokowi di Solo, Bahas Masa Depan Partai Golkar?
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi