SuaraSurakarta.id - Putra Bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep mendadak menggemparkan jagat media sosial lewat unggahan terbarunya.
Pasalnya pria yang kini menjabat sebagai Direktur Utama Persis Solo ini memposting sebuah foto yang menyatakan dirinya siap untuk menjadi orang nomor satu di Republik Indonesia (RI).
Hal tersebut diketahui dari salah satu ungguhan terbarunya di akun instagram pribadinya @kaesangp, Selasa (17/08/2021).
Dalam ungguhannya itu, Kaesang memposting sebuah famlet yang berisikan tulisan "Saya Siap Untuk RI 1". Tak diketahui pasti apa maksud dan tujuan Kaesang mengunggah tulisan tersebut.
Baca Juga: MERDEKA! 5 Twibbon 17 Agustus HUT ke-76 RI untuk Anak-anak
Diduga Kaesang telah ambil ancang-ancang mengikuti jejak bapak dan kakaknya untuk berkarir di dunia politik. Bahkan tanpa memiliki pengalaman sedikit pun, Kaesang berani melangkah maju dengan mencalonkan diri pada ajang Pemilihan Presiden (Pilpres) tahun 2024 mendatang.
Jika Kaesang benar-benar ingin mencalonkan diri menjadi Calon Presiden (Capres) pada tahun 2024 nanti. Tentu tidaklah mudah, lantaran pamor Kaesang masih kalah jauh dari sosok Gubernur, Jawa Tengah Ganjar Pranowo.
Apalagi Kaesang belum terdaftar menjadi salah satu anggota partai mana pun. Namun bisa ditunggu kejutan apa yang akan dihadirkan Kaesang berikutnya.
Sontak ungguhan yang baru diposting beberapa jam ini langsung menuai perhatian dari warganet. Tak sedikit warganet yang memberikan tanggapan beragam.
"Syarat RI 1 kudu due bojo sek mas," ujar akun @ato**.
Baca Juga: Rayakan Kemerdekaan ke-76 Indonesia, Instagram Kampanye di Reels
"Melengserkan bapak sendiri," ucap akun @fairuz**.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Berapa Tarif Konten Eksklusif Instagram Dilan Janiyar? Dituduh Jual Kesedihan oleh Netizen
-
Siap-siap! Remaja Indonesia Tak Lagi Bisa Live Instagram, Harus Izin Orang Tua
-
Jejak Digital Diduga Saksi Bisu Pertemuan Lisa Mariana dan RK di Kamar Hotel
-
Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita