SuaraSurakarta.id - Jagat media sosial mendadak dihebohkan dengan beredarnya video seorang bocah laki-laki tengah mengumandangkan adlzan di samping kuburan.
Rupanya bocah laki-laki yang diketahui bernama Arga ini sedang mengumandangkan azan diast kuburan kedua orang tuanya yang wafat karena terpapar Covid-19.
Kejadian menyedihkan itu dibagikan oleh akun instagram @wowunik, Senin (26/07/2021). Dalam video itu, Arga yang berpakaian APD lengkap ditemani sejumlah petugas, terlihat lantang saat melantunkan adzan di atas sebuah pemakaman.
Bocah malang ini harus tegar saat mengantarkan pemakaman kedua orang tuanya seorang diri. Pasalnya ketiga saudaranya yang lain sedang menjalani isolasi mandiri akibat terpapar Covid-19.
Baca Juga: Kemenkes: Distribusi Vaksin Terkendala Stok dan Teknis Produksi
Selesai mengumandangkan adzan, Arga pun terlihat mendoakan orangtuanya tersebut. Nampak dalam wajahnya raut kesedihan yang begitu mendalam.
Adapun lokasi pemakaman ayah dan ibu Arga di kuburkan di pemakaman Muslimin Kelabu Kuning, Tenggarong, Kutai Kartanegara (Kukar), Kalimantan Timur pada Minggu (25/07/2021) kemarin.
Dalam keterangan tertulis akun ini menjelaskan kronologi orang tua Arga meninggal lantaran terinfeksi positif Covid-19 dan keduanya langsung menjalani isolasi mandiri di rumah.
Namun nahas, bukannya sembuh kondisi ayah dan ibu Arga terus memburuk. Sehingga kedua orangtua harus dilarikan ke Wisma Atlet Tenggarong untuk menjalani perawatan.
Kemudian beberapa hari setelahnya, orangtua Arga bernama Alihusni dan Deasy Setiawati tutup usia secara bersamaan.
Baca Juga: Aktivis Gereja yang Sering Hina Vaksin Meninggal Karena Covid-19
Sontak unggahan video yang telah ditonton lebih dari 2.000 kali ini menuai perhatian dari warganet. Tak sedikit dari warganet yang merasa sedih dan mendoakan kedua orang tua Arga tersebut.
Berita Terkait
-
Putra Hotma Sitompul Blak-blakan Soal Warisan Besar Sang Ayah: Papa Adalah Orang yang Murah Hati
-
Bukan Penyakit Ginjal yang Bikin Hotma Sitompul Masuk RS Sebelum Meninggal
-
Anak Ungkap Kehendak Hotma Sitompul Dimakamkan Secara Militer: Papa Pasti Senang
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Ricky Siahaan Seringai Meninggal Dunia, Stevi Item Ungkap Kenangan Terakhir saat Bertemu
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita