SuaraSurakarta.id - Kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat memantik kepedulian Laskar Umat Islam Surakarta (LUIS).
Mereka membagikan ribuan masker bagi pengendara kendaraan bermotor di Kota Solo.
Penguruw dan anggota LUIS melakukan pembagian masker di sekitar traffic light batas kota Banyuanyar, Solo, Selasa, (6/7/2021).
Setiap pengendara mendapatkan satu paket masker berisi 5 masker madis.
Baca Juga: Empat Hari PPKM Darurat, Ridwan Kamil Ngaku Belum Puas
Humas LUIS, Endro Sudaraono mengatakan pembagian masker ini dapat menekan penyebaran Covid-19.
"Harapnya bisa mengurangi penyebaran Covid-19, mengingat saat ini Kota Solo tingkat penyebarannya tinggi," ungkap dia.
Tak hanya, pembagian masker nantinya LUIS akan melakukan aksi sosial lainnya.
"Bantuan sosial berupa sembako akan kita bagi untuk masyarakat kurang mampu serta edukasi-edukasi bahaya Covid-19 di Media Sosial akan dilakukan," ungkapnya.
Selain itu, Endro Sudarsono juga menghimbau untuk masyarakat lebih memperhatikan protokol kesehatan (prokes) saat beraktivitas.
Baca Juga: Selama PPKM Darurat, Mendes PDTT Imbau Kepala Desa Hidupkan Pos Gerbang Desa
"Memakai masker, jaga jarak, kurangi aktivitas juga tetap berdoa karena ini adalah takdir dari Allah. Semoga cepat pulih dan bisa beraktivitas seperti biasanya," ujarnya.
Berita Terkait
-
Tanpa ke Salon! Coba Masker Rambut dari Bahan Pemanis untuk Kilau Maksimal
-
Bye-Bye Jerawat! 4 Langkah Mudah Pakai Clay Mask untuk Kulit Mulus
-
4 Pilihan Masker dengan Ekstrak Air Beras, Kulit Lebih Kenyal dan Sehat!
-
5 Masker Mugwort untuk Kulit Meradang dan Kusam, Auto Calm!
-
Rahasia Kulit Cerah Alami: Tutorial Viral Masker Beras Korea yang Bikin Glowing!
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
Bocah 15 Tahun Dijadikan PSK di Gunung Kemukus, Satu Mucikari Diciduk
-
Imbas THR Terhutang, Komisi IX DPR Minta Pemerintah Tegas ke PT Sritex
-
Persis Solo Tak Pantas Degradasi