SuaraSurakarta.id - Bulan depan, Tersanjung The Movie bakal tayang di Netflix
Sebelumnya, film itu menjadi yang batal tayang di bioskop karena pandemi Covid-19.
Dilansir Matamata.com--jaringan Suara.com, film yang dibintangi Clara Bernadeth telah memunculkan sinopsis.
Kisah berawal dari seorang gadis bernama Yura. Sejak usia dua tahun, Yura kehilangan ibunya dan harus hidup dengan ayah kandung, ibu dan adik tiri.
Baca Juga: Hanung Bramantyo Sempat Tak Percaya Diri Garap Film Tersanjung
Sayangnya saat ia beranjak dewasa, Yura harus melalui krisis ekonomi dan membuat ayahnya berhutang.
Tak bisa bayar hutang, Yura pun terpaksa dijodohkan dengan anak dari keluarga yang kaya raya.
Dianggap remeh, Yura bahkan hampir diperkosa oleh pria kaya raya tersebut.
Ia pun melarikan diri dan tinggal di sebuah kos-kosan dengan dua sahabatnya, Christian dan Oka.
Yura pun terlibat cinta segitiga dengan Christian dan Oka. Belum lagi desakan dari orang tua untuk segera menikah dengan pria kaya tersebut.
Baca Juga: Giorgino Abraham Kecewa Adegan di Kamar dengan Clara Bernadeth Dihapus
Bagaimana Yura akan menghadapi masa depannya? Kamu bisa tonton di Netflix mulai 1 April 2021 mendatang.
Berita Terkait
-
Banjir Air Mata, 5 Film Sedih Indonesia yang Bisa Kamu Saksikan di Netflix
-
Feby Febiola Ungkap Biaya Hidup di Bali Murah, Netizen Malah Bandingkan dengan Yogyakarta: Mana Lebih Hemat?
-
7 Potret Dulu dan Sekarang Pemain Sinetron Tersanjung, Paras Mega Utami Bikin Pangling
-
Mengobati Para Penggemarnya, Ini 9 Film yang Diadaptasi dari Sinetron
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Samsung Galaxy A35 5G RAM Berapa?
-
Ojo Ditiru Lur! Asyik Nongkrong Sambil Pesta Miras di Nusukan, Empat Pemuda Diamankan Tim Sparta
-
Aliansi Mahasiswa Desak Pilkada Solo Berlangsung Damai: Jangan Obok-obok Kota Kami!
-
BPBD Klaten Minta Masyarakat Waspada Usai Terjangan Angin Kencang
-
Respati-Astrid dan Kisah Filosofi Jawa 27 November: 'Nomer 2 untuk Pitulungan'