SuaraSurakarta.id - Penyanyi Yuni Shara memang selalu tampil cantik dengan gaya anak muda. Meski sudah menginjak usia 48 tahun, ia masih disebut ABG (anak baru gede).
Seperti yang terjadi saat Yuni Shara membagikan foto cantiknya di Instagram pada 27 Maret 2021. Warganet pun memuji kecantikan Yuni.
Dalam potretnya, Yuni Shara mengunggah dua potret yang diabadikan saat dirinya sedang dirias. Kakak Krisdayanti itu terlihat cantik dengan polesan makeup tipis dan balutan busana seadanya. Ia sepertinya belum sepenuhnya siap untuk beraktivitas di foto itu.
Potret awet muda Yuni Shara itu mendapat puluhan ribu likes dan ratusan komentar yang berisi pujian. Tentu saja warganet merasa takjub dengan paras mantan kekasih Raffi Ahmad itu lantaran terlihat awet muda bak ABG.
Saking awet mudanya, banyak yang salah mengira Yuni sebagai Amanda Manopodalam foto tersebut. Mereka menganggap ibu dua anak itu terlihat sangat mirip dengan Amanda dalam potret terbarunya di Instagram ini.
"Kirain amanda manopo," tulis @myvs6
"Klo seperti ini jd mirip amanda manopo bund, ayu dan enom," tulis @yunianggoro
"Sumpah kayak anak ABG, siapa sangka kalau sudah berumur," tulis @fadiladil432
"Lah kirain amanda manopo.. awet muda bgt mbak MasyaAllah," tulis @tikanovia11
Baca Juga: Krisdayanti Absen di Acara Siraman Aurel, Yuni Shara Ungkap Alasannya
"Yg ini emg mirip bnran dgn amanda manoppo," tulis @loirhalim
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Keraton Solo Dijaga TNI dan Polri, Potensi Gejolak Pengukuhan Penerus PB XIII?
-
Jokowi Ogah Cawe-cawe Soal Penerus PB XIII, Ini Alasannya
-
Kapan Putra Mahkota Keraton Solo Menjadi PB XIV? Anak PB XIII Ungkap Waktunya
-
Soeharto dan Gus Dur Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Jokowi Ucap Kalimat Mengejutkan
-
Solo Meriah! Pekan Wayang dan Gamelan 2025 Dibuka, 30 Komunitas Budaya Turun ke Jalan