SuaraSurakarta.id - Selama ini, kita dibesarkan dengan gagasan yang sederhana mengenai gender hanya dua macam yaitu 2 jenis kelamin yang terdiri dari laki-laki dan perempuan.
Sering kali pemakaian kedua istilah ini tidak tepat, padahal gender dan seks punya arti yang berbeda.
Gender adalah persepsi masyarakat tentang seseorang yang mengacu pada peran, perilaku, ekspresi, dan identitas seseorang. Gender dibentuk dan dibangun dalam lingkungan sekitar atau masyarakat.
Identitas gender seseorang bisa sama atau berbeda dari jenis kelamin yang sudah dianugerahkan saat mereka lahir. Inilah yang memunculkan istilah kaum gay, lesbian, dan transgender.
Namun di Thailand, ada 18 gender yang dikenal di negara itu. Kendati demikian 18 gender ini tidak mendapatkan pengakuan hukum yang sah.
Thailand sering dianggap sebagai pusat transgender dunia. Ini karena tingginya tingkat operasi pergantian jenis kelamin yang berlangsung di sana.
Thailand memiliki sejarah panjang berbagai jenis kelamin. Tom, Dee, dan Kathoey adalah bagian dari budaya identitas gender Thailand.
Seperti yang dilansir dari Jeda.id, inilah 18 gender yang ada di Thailand.
1. Pria
Seorang pria yang menyukai wanita.
2. Wanita
Seorang wanita yang menyukai pria.
3. Tom
Seorang wanita yang berpenampilan seperti pria dan menyukai dee.
4. Dee
Seorang wanita yang menyukai tom.
5. Tom Gay
Seorang wanita yang menyukai tom dan dee.
6. Tom Gay King
Seorang tom yang gagah, tapi sebenarnya adalah wanita.
7. Bi
Seorang wanita yang menyukai semua, termasuk wanita juga pria.
8. Boat
Seorang pria yang menyukai semua, termasuk pria juga wanita.
9. Gay Queen
Seorang pria feminim yang menyukai pria.
10. Gay King
Seorang pria gagah yang menyukai pria.
11. Tom Gay Queen
Seorang tom yang menyukai tom feminin.
12. Tom Gay Two Way
Seorang tom yang merupakan tom gay king atau tom gay queen.
13. Lesbian
Seorang wanita yang suka wanita.
14. Kathoey atau Lady Boy
Seorang pria yang dioperasi plastik menjadi wanita.
15. Adam
Seorang pria yang menyukai tom.
16. Angee
Seorang lady boy yang menyukai tom.
17. Cherry
Seorang wanita yang menyukai pria gay dan lady boy.
18. Samyaan
Seorang wanita yang suka tom dan lesbian atau wanita.
Tag
Berita Terkait
-
4 Film yang Menyindir Patriarki Secara Langsung, Bentuk Diskriminasi Gender
-
Timnas Futsal Indonesia Tutup 2025 dengan Catatan Gemilang, Raih 2 Gelar
-
Sinopsis Panyi I Sea You, Film Thailand yang Angkat Cinta Beda Agama di Desa Muslim
-
Hasil Piala AFF Futsal U-19: Ditekuk Thailand, Indonesia Harus Puas Jadi Runner-up
-
Sesaat Lagi! Ini Link Live Streaming Final Futsal ASEAN 2025 Indonesia vs Thailand
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Alasan PB XIV Hangabehi Salat Jumat di Masjid Tertua di Solo, Berawal Dari Mimpi
-
Charoen Pokphand Indonesia Imbau Konsumen Tak Tergiur Penawaran dan Transaksi Medsos
-
Sinergi Puspo Wardoyo dan Kepala Sekolah: Mewujudkan Generasi Emas Lewat Sepiring Makanan Bergizi
-
Bukan Pesta Kembang Api, Momen Unik Kaliepepe Land Berbagi 20 Ribu Paket MBG di Malam Tahun Baru
-
SISTA Berikan Donasi untuk Korban Bencana Sumatera Utara dan Aceh Tamiang