Delapan Korban Tewas Kecelakaan Maut di Tol Boyolali Teridentifikasi

Sementara itu, terdapat pula tiga korbandengan luka berat dan 10 korban luka ringan, sehingga total korban akibat kecelakaan itu sebanyak 21 orang.

Ronald Seger Prabowo
Jum'at, 14 April 2023 | 20:41 WIB
Delapan Korban Tewas Kecelakaan Maut di Tol Boyolali Teridentifikasi
Sejumlah petugas saat mengevakuasi korban meninggal dalam kecelakaan lalu lintas beruntun di Jalan Tol KM 487 +600 Teras Boyolali, Jawa Tengah, Jumat (14/4/2023). [ANTARA/Bambang Dwi Marwoto]

Herdi menjelaskan kecelakaan tersebut berawal dari sebuah truk trailer pengangkut besi yang melaju kencang dari arah barat atau Semarang hingga menabrak sebuah Isuzu Elf di depannya. Kemudian, tubrukan kendaraan itu menabrak enam kendaraan trailer lainnya, termasuk truk boks yang sedang parkir di bahu jalan. (ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini