Selain likuiditas yang tinggi, emas juga tahan terhadap inflasi untuk menjaga nilai aset, sehingga emas dipercaya menjadi instrumen investasi paling aman saat ini, apalagi harga emas diprediksi akan terus menanjak naik.
Sebagai perusahaan jasa keuangan yang dekat dengan masyarakat, Pegadaian berkomitmen untuk membantu memberikan beragam solusi finansial yang bermanfaat bagi masyarakat.
Selain itu, Pegadaian juga mendukung upaya pemerintah dalam meningkatkan literasi keuangan sejak dini, untuk menyongsong masa depan yang lebih baik dalam upaya menuju Indonesia Emas.
Senada, Pemimpin Pegadaian Kanwil XI Semarang, Edy Purwanto, turut mengajak masyarakat untuk memanfaatkan produk unggulan seperti Tabungan Emas.
Baca Juga: Jadi Hadiah Tahun Baru, Pegadaian Dapat Restu OJK Jalankan Kegiatan Usaha Bulion
Ia juga memaparkan program promo menarik yang tengah berjalan, yaitu Libas (Lejitkan Bisnis Emas Dengan Akselerasi Sales) dan Gempar (Gempita Ramadhan & Lebaran).
"Program LIbas memberikan keuntungan menarik bagi nasabah yang mencicil emas minimal 5 gram, akan mendapat cashback mulai dari Rp 25.000 hingga Rp 50.000 per gram, tergantung pada tenor yang dipilih".
"Program GEMPAr turut menghadirkan nilai tambah melalui cashback sebesar 1 persen dari nilai pinjaman untuk cicilan Mulia Tabungan Emas. Transaksi melalui aplikasi Pegadaian Digital Service dengan denom minimal 5 gram juga secara langsung mendapatkan cashback Rp 25.000 per gram tanpa batasan tenor, menjadikan setiap transaksi semakin menguntungkan dan praktis" terang Edy.
Dengan berbagai kemudahan, promo menarik, dan jaminan keamanan, Pegadaian mengukuhkan posisinya sebagai mitra terpercaya dalam berinvestasi emas.
Baca Juga: The Gade Creative Lounge Hadir, Fasilitasi Ruang Kreatif dan Belajar Mahasiswa
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Harga Emas Terbaru di Pegadaian, Antam Turun?
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
Harga Emas Hari Ini Turun! Antam, Galeri 24, dan UBS Lebih Murah di Pegadaian
-
Investasi Emas Makin Praktis: Mulai dari 0,01 Gram dengan BRImo
-
Saatnya Gerakkan Emasmu, Deposito Emas Pegadaian Tembus 1 Ton
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Ramai Lagi Soal DIS, Wakil Wali Kota Solo: Belum Ada Pembicaraan
-
Wacana Daerah Istimewa Surakarta Kembali Ramai, Keraton Solo Sambut Positif?
-
AYO SERBU! Ada Minyak Goreng hingga Buavita, Ini Promo JSM Indomaret 25-27 April 2025
-
TINGGAL KLIK! Ini Link Saldo Dana Kaget, Gratis untuk Langganan Video dan Live Streaming
-
Siap Melawan! SMAN 6 Solo Bakal Tunjukkan Bukti Fisik Ijazah Jokowi