SuaraSurakarta.id - Persis Solo terus menjauh dari zona degradasi setelah menang 4-1 atas PSS Sleman dalam pekan ke-27 BRI Liga 1 2024/2025.
Berlaga di Stadion Jatidiri, Semarang, Selasa (11/3/2025) malam, tim Laskar Sambernyawa mengunci tiga poin meski sempat tertinggal lebih dulu.
Kapten tim di laga itu, Sho Yamamoto menegaskan kemenangan tersebut membuktiknya timnya pantas untuk dapat tetap ada di kasta tertinggi musim depan.
"Kami tidak pantas terdegradasi, jadi pada akhirnya kami terus maju, tetap fokus, dan terus berjuang untuk ke depan," kata dia melansir laman PT LIB, Rabu (12/3/2025).
Baca Juga: Link Live Streaming Persik Kediri vs Persis Solo, Lanjutkan Tren Positif Laskar Sambernyawa!
Pemain asal Jepang itu mengapresiasi kerja keras tiada henti pada seluruh rekan-rekannya sejak peluit awal dibunyikan serta terus berupaya maksimal.
"Kami mampu bangkit dari ketinggalan 0-1 dan kami mendapatkan kepercayaan diri dari pertandingan ini,” ujar gelandang asal Jepang tersebut.
Kemenangan atas PSS membuat Persis menambah tiga poin dan kini mengoleksi nilai 26, sekaligus berangsur menjauh dari zona merah.
Sho Yamamoto dan kawan-kawan kini naik ke peringkat ke-14 menggeser PSIS Semarang yang kini di posisi ke-15 dengan 23 poin namun baru main 25 kali.
Hanya saja memang tentunya posisi Persis ini masih jauh dari kata aman. Persaingan di papan bawah masih sangat ketat.
Baca Juga: Persis Solo vs Persebaya, Kapolresta: Bonek Dilarang Datang!
Madura United FC yang ada di peringkat ke-18 alias juru kunci kini mengoleksi 21 poin namun baru main sebanyak 25 pertandingan. Sedangkan Persis sudah berlaga di 27 pertandingan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
7 Tim BRI Liga 1 Berjuang untuk Terhindar dari Degradasi, Berikut Jadwal Laga Tersisa
-
Fakta Menarik Kemenangan Persib atas PSS Sleman Semalam
-
Persis Solo Tikung Persib Dapatkan Saddil Ramdani? Ini Kata Pelatih Ong Kim Swee
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Tujuh Tim Bertarung Hindari Degradasi, Siapa Terlempar dari BRI Liga 1?
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
5 Sabun Cuci Muka untuk Kulit Kering, Recommended Teregistrasi BPOM
-
Indonesia Getol Negosiasi Bareng AS, Hubungan dengan China Terancam?
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
Terkini
-
Persis Solo vs Persita Tangerang,525 Personel Gabungan Dikerahkan
-
Link Saldo Dana Kaget: Buruan Tarik Cuan Instan untuk Jalan-jalan dan Belanja
-
TINGGAL KLIK! Ini Link Saldo Dana Kaget Hari Ini, Bisa untuk Langganan Streaming
-
Sempat Hilang, ASN Temanggung Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu Boyolali
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK