Terkait persoalan ini, lanjut Cecsar, pihaknya telah menyampaikan ke pihak IBL melalui surat di bulan Oktober 2022.
Ini dilakukan sebagai komitmen klub untuk memastikan agar semua berjalan sesuai dengan peraturan yang berlaku.
Kemudian, penandatanganan perjanjian kerja sama dengan Mansion Sports terjadi pada Desember 2022 setelah mendapatkan persetujuan dari liga dengan mengharuskan klub menyetujui surat pernyataan yang telah disiapkan.
"Tetapi tanpa surat resmi yang dikeluarkan pihak liga, kami dilarang untuk menampilkan perubahan tersebut 1 hari menjelang diadakannya Media Day oleh satu staff IBL. Bahkan design jersey yang telah kita kirimkan juga ditolak dikarenakan tidak sesuai dengan peraturan liga," kata Cesar.
Baca Juga: SEA Games 2023: Laju Tim Basket Putra Indonesia Dihentikan Filipina di Semifinal
Sementara itu, Direktur Utama IBL, Junas Miradiarsyah, mengatakan kondisi ini bisa berpengaruh kepada kompetisi karena di sisa seri 6,7, dan 8 seharusnya kompetisi berjalan dengan kompetitif. Apalagi menjelang playoff. Junas menyebut sangat memungkinkan untuk duduk bersama mencari solusi terbaik dari persoalan ini.
"Sangat memungkinkan. Dan terus kami komunikasikan," katanya.
Berita Terkait
-
Review Anime Ao no Hako, Cinta dan Ambisi Berpadu dalam Satu Lapangan
-
Bank Mandiri dan Perbasi Bersinergi untuk Percepat Lahirnya Bintang Basket Indonesia
-
Kalah 6 Kali, Timnas Basket Indonesia Tanpa Kemenangan di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
-
Here We Go! Kompetisi Basket SMA Se-Asia Pasifik Bakal Dihelat NBA di Singapura
-
Jan Ethes Dipanggil "Bos" Saat Latihan Basket, Netizen Ramal Jadi Menteri?
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
Solo Tertibkan Parkir Liar, 6 Mobil Kena Tindak Tegas di Pasar Gede
-
Pasca-Lebaran 2025, Ekonomi RI Diprediksi Pulih Berkat Stabilitas Harga Pangan
-
Bantolo, Tirto, Maruto: Nama Indah untuk 3 Bayi Harimau Benggala di Solo Safari
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Momen Gibran Bagi-bagi THR ke Anak-anak di Rumah Jokowi, Warga Datang dari Malang