SuaraSurakarta.id - Bagi keluarga, Syabda Perkasa Belawa (22) merupakan sosok yang baik dan bekerja keras.
Syabda merupakan salah satu atlet bulu tangkis tunggal putra yang dimiliki Indonesia.
"Sosoknya baik sekali dan membanggakan. Neneknya mau apa dituruti, keluarganya mau apa ayo," ujar keponakan Syabda, Swara Setia, Senin (20/3/2023).
Menurutnya, Syabda juga tidak jaim sama keluarga besar atau keluarga agak jauh. Tidak kaku, mau ngobrol dan mau kenalan.
"Tidak jaim sama keluarga. Syabda itu sangat dekat dengan neneknya, semua keluarga juga dekat," kata dia.
Dikatakannya, Syabda sudah suka bulu tangkis itu dari TK, karena sering melihat bapaknya main bulu tangkis.
"Dulu sering lihat bapaknya bulu tangkis, terus lama-lama suka. Pas TK, masuk klub bulu tangkis, akhirnya masuk ke PB Djarum Kudus saat SMP. Terus masuk ke pelatnas," ungkapnya.
Sementara itu keponakan lain Syabda, Fitriana mengatakan sosok Syabda itu pekerja keras sama seperti bapaknya.
Selain itu pendiam dan nurut sama orang tua. "Apa yang dikatakan orang tua, pasti mengikutinya. Memang pekerja keras anaknya," terang dia.
Baca Juga: Syabda Perkasa Belawa Meninggal Bersama Ibunya karena Kecelakaan, Termasuk Mati Syahid?
Syabda sendiri anak kedua dari tiga bersaudara. Fitriana pun merasa syok dan tidak percaya kalau Syabda dan ibunya meninggalkan dalam kecelakaan.
Berita Terkait
-
Regulasi Baru, Jalan Jitu: China Ubah Peta Perjalanan Mobil Otonom
-
BMW Terbang di Jalan Tol Jadi Perhatian Internasional, Indonesia Mendunia
-
Gilang Gombloh Cerita Detik-Detik Ditabrak Truk di Cikarang
-
Gilang Gombloh Kecelakaan Motor di Cikarang, Melibatkan Truk Besar
-
Bus Suporter Persebaya Alami Kecelakaan di Tol Pekalongan, Perjalanan ke Jakarta
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam