SuaraSurakarta.id - Polda Jateng berhasil mengungkap perjudian jaringan internasional yang beroperasi di Pemalang menggunakan jasa endorse di media sosial sebagai sarana promosinya.
Dalam ungkap aksus itu, seorang selebgram wanita berinisial RM turut diamankan karena mempromosikan bisnis perjudian online di Pemalang melalui akun instagramnya.
Wanita muda tersebut mengaku dirinya dikontak manajernya di Bandung untuk mempromosikan bisnis judi online dengan cara share (membagikan) link website bisnis judi di akun instagramnya.
"Saya sudah terima uang muka endorse saya sebanyak 7 juta. Uang itu saya terima dari Riski, manajer saya. Tugas saya hanya share link saja," ungkap tersangka RM.
Baca Juga: Kapolri Ancam Copot, Polres Badung Tangkap 10 Pengepul Judi Togel Kelas Teri
Meski demikian, warganet langsung mengaitkan sosok RM dengan selebgram sekaligus konten kreator seksi, Risa Mustifa.
Risa Musfita melalui akun Instagram @risamusfita sering mengunggah konten jalan-jalan menggunakan pakaian seksi.
Tak jarang sejumlah fotonya berpose menantang hingga mengumbar belahan dadanya.
Setelah muncul kasus penangkapan selebgram RM oleh Polda Jateng, Instagram Risa Musfita langsung diserbu warganet di kolom komentar.
"Yang ke sini karena penasaran beritanya," tulis @zivapr***.
Baca Juga: PSSI Minta Klub-Klub Sepakbola Setop Kerja Sama dengan Perusahaan Judi
"Oh ni yang lagi viral," tambah @kartik****.
"Ketangkep judi online ya," tulis @ram****.
"OH INI SELEBGRAM YG KETANGKEP KERJASAMA AMA BOSS JUDI ONLINE, rasakan," tambah @rama****.
"Bupatine ketangkep ,kang judi online ketangkep ..PEMALANG BERSIH," tulis @ken.w***.
"Kie sing ketangkep perkara judi online bukan ya?," tambah @alab_ven*** mengomentari postingan terakhir Risa Musfita.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Hotman Paris Punya Situs Judi Online
-
Selebgram Nayyara Hafeeza Tidur dengan Pacar Orang, Bukti Perselingkuhan Terbongkar
-
Dua Anggota TNI Resmi Jadi Tersangka Kasus Tembak Mati 3 Polisi di Lampung
-
Selebgram Dipolisikan Gegara Dugaan Arisan Bodong, Korban Klaim Kerugian Hingga Rp1,8 Miliar
-
Selain Pembunuhan, Komisi III DPR Desak Dugaan Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung Diusut Tuntas
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Tewaskan Bocah 12 Tahun, Ini Kronologi Pohon Tumbang di Bumi Sekipan Tawangmangu
-
Lebaran Kelabu: Pohon Tumbang di Bumi Sekipan Tawangmangu, Bocah 12 Tahun Meninggal Dunia
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total