SuaraSurakarta.id - Sosok Erina Gudono diketahui telah resmi berpacaran dengan putra bungsu Presiden Jokowi Kaesang Pangarep.
Namun, di jagat media sosial ada seorang netizen yang justru mengira kalau sosok Finalis Putri Indonesia DIY 2022 itu merupakan kekasih Wali Kota Surakarta, Gibran Rakabuming.
Padahal Gibran Rakabuming sendiri telah memiliki istri bernama Selvi Ananda serta telah dikarunia dua orang anak.
Hal tersebut diketahui ketika Erina Gudono menjawab pertanyaan netizen di insta story akun instagramnya @erinagudono.
Baca Juga: Jual Beli Tanah Pemkot Bong Mojo, Potret Suram Kemiskinan Kota Surakarta
"Malming (malam mingguan) Gibran ngapelin nggak," tanya seorang netizen.
Mengetahui hal itu, Erina Gudono pun langsung merespon dan menegaskan kalau pacarnya tersebut bukanlah Gibran Rakabuming.
"Ya Allah, jujur udah biasa dengar salah sebut dan salah orang gini. Tapi jangan ya," balas Erina Gudono.
Sebelumnya, hubungan spesial Erina Gudono dan Kaesang Pangarep terungkap ke publik saat mereka berdua beberapa kali menyaksikan laga Persis Solo di ajang Piala Presiden 2022.
Saat itu publik di media sosial pun langsung ramai menduga jika Kaesang Pangarep telah menjalin hubungan asmara dengan perempuan kelahiran Amerika Serikat tersebut.
Baca Juga: Kapok Nonton Pertandingan Persis Solo di Stadion, Erina Gudono: Nanti Masuk Akun Gosip Lagi
Selain itu, Erina Gudono dan Kaesang Pangarep juga pernah ketangkap kamera menghadiri suatu acara pernikahan.
Sayangnya, hubungan Kaesang Pangarep dengan mantannya terdahulu Nadya Arifta sama sekali tidak terdeteksi soal kapan mereka mengakhiri hubungan asmaranya.
Padahal hubungan keduanya jauh dari gosip kurang sedap. Bahkan mereka juga sering tertangkap kamera jalan bareng.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Buruan Ambil, 3 Link Dana Kaget Hari Ini, Tambahan Cuan Akhir Pekan
-
Tarif AS Mencekik Ekspor: Saatnya Prioritaskan Kekuatan Ekonomi Dalam Negeri
-
Dua Orang Tersangka, Dugaan Korupsi Alkes Dinas Kesehatan Karanganyar Capai Rp 13 Miliar
-
Bukan Kasmudjo, Jokowi Ungkap Sosok Pembimbing Skripsinya di UGM
-
Ijazahnya Asli Versi Bareskrim Polri, Jokowi ke Megawati: Saya Buka di Persidangan