SuaraSurakarta.id - Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka baru-baru ini akan mengadakan pembicaraan mengenai konser Dream Theater.
Sekembalinya dari Paris, putra sulung Presiden Jokowi akan segera melakukan pembahasan mengenai konser tersebut.
Dengan terselenggarnya konser Dream Theater nanti. Gibran Rakabuming berharap para haters atau pembencinya semakin kepanasan.
"Bar muleh seko paris aku meh press conf dream theatre. Ben hatersku soyo akeh," tulis Gibran Rakabuming melalui akun twitternya.
Cuitan Gibran Rakabuming itu kontak saja mematik perhatian warganet. Tak sedikit dari mereka yang menantikan kabar konser Dream Theater tersebut.
"Ditunggu Press conf Dream Theater dan artis-artis lainnyaaa. Sukses Mas," ucap akun @Albertball**.
"Bangga saya mas, kalih sampean," tutur akun @cintabi**.
"Aku ki pengen hate sampeyan kok ora iso ya mas, malah makin cinta ki piye jal," imbuh akun @Rukkaya**.
Sementara itu, ada seorang warganet yang justru menyentil Gibran Rakabuming karena terlalu lebay mengenai gelaran konser tersebut.
"Lebay," ungkap akun @segaleng**.
Sebelumnya, Gibran Rakabuming diketahui akan mengundang grup metal asal Amerika Serikat, Dream Theater untuk manggung di Kota Solo pada Agustus 2022 nanti.
Rencananya konser tersebut akan digelar di Benteng Vastenburg, tapi akan dipindah mengingat besarnya jumlah penonton.
"Gak jadi di situ (Benteng Vestenburg-red). Dipindahkan, 10 ribu penonton soalnya," terang Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka saat ditemui, Senin (18/4/2022).
Tapi Gibran, enggan menyebutkan lokasi mana yang akan dipakai untuk menggelar konser band mental legendaris ini. Suami Selvi Ananda ini pun sudah bertemu pihak penyelenggara yang datang ke Solo.
Gibran menjelaskan, jika sebenarnya konser Dream Theater akan digelar di Jakarta pada 2020 lalu. Tapi batal karena adanya pandemi Covid-19. Kemudian, promotor diminta untuk menggelar di Kota Solo.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Tak Lagi Menjabat Petugas Partai, FX Rudyatmo Pilih Kembali Jadi Tukang Las
-
Tak akan Pindah Partai! FX Rudy Tegaskan Siap Berjuang Menangkan PDIP di 2029
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Klaim Rp149 Ribu dari 4 Link Spesial!
-
7 Fakta Kasus Sapi Diracun di Nganjuk, Pelaku Incar Harga Murah dengan Modus Keji
-
Perjuangan Ibu Balita Pengidap Penyakit Langka di Karanganyar, Bertahan Hidup dari Live TikTok