SuaraSurakarta.id - Persis Solo akan dijamu Persebaya Surabaya pada uji coba perayaan HUT Kota Surabaya di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Minggu (22/5/2022).
Sebanyak 4.000 kuota tiket diberikan panitia pelaksana (panpel) untuk suporter tim Laskar Sambernyawa.
Setelah 2.000 tiket telah ludes beberapa waktu lalu, manajemen memutuskan untuk menjual 2.000 tiket sisa melalui PERSIS Store & Cafe, Kamis -Jumat (19-20/5/2022).
Tiket itu diperuntukkan kepada suporter yang belum mendapatkan kuota lewat tiket yang didistribusikan melalui kolektif suporter.
Tiket dijual secara offline dengan pembelian maksimal 1 tiket untuk 1 orang, mengacu pada regulasi yang ditetapkan oleh manajemen Persebaya selaku pihak penyelenggara.
Suporter bisa mendapatkan tiket eksebisi Persebaya Surabaya vs Persis Solo dengan tata cara dan ketentuan sebagai berikut:
1. Ketentuan Umum
a. Alokasi dan kuota untuk tiket tandang akan menyesuaikan dengan kapasitas stadion penyelenggara pertandingan, peraturan dan regulasi dari penyelenggara.
b. Penetapan harga tiket tandang akan menyesuaikan dengan harga yang sudah ditetapkan oleh pihak penyelenggara pertandingan.
c. Penempatan tribun untuk penonton pada pertandingan tandang akan menyesuaikan dengan ketentuan dari pihak penyelenggara pertandingan
d. Klub mengharapkan kepada penonton yang melakukan perjalanan atau menghadiri pertandingan tandang untuk mengedepankan nama baik dan reputasi klub.
e. Untuk dapat membeli tiket tandang, penonton harus menyiapkan sejumlah dokumen yang sudah ditetapkan oleh klub. Detail dokumen akan ditulis di bawah.
f. Klub tidak memberikan penawaran spesial untuk setiap pembelian tiket tandang.
2. Informasi Penjualan Tiket Tandang ke Surabaya
a. Tiket tandang akan dijual pada hari Kamis, 19 Mei 2022 dan Jumat, 20 Mei 2022. Pukul 11.00 WIB - 20.00 WIB hanya di PERSIS Store & Cafe.
Berita Terkait
Terpopuler
- Tanpa Naturalisasi! Pemain Rp 2,1 Miliar Ini Siap Gantikan Posisi Ole Romeny di Ronde 4
- Akal Bulus Dibongkar KPK, Ridwan Kamil Catut Nama Pegawai Demi Samarkan Kepemilikan Kendaraan
- Lagi Jadi Omongan, Berapa Penghasilan Edi Sound Si Penemu Sound Horeg?
- Bocor! Timnas Indonesia Naturalisasi 3 Pemain Keturunan, Ada dari Luar Eropa
- Thijs Dallinga Keturunan Apa? Striker Bologna Mau Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Ronde 4
Pilihan
-
Pelatih Vietnam Akui Timnya Kelelahan Jelang Hadapi Timnas Indonesia U-23
-
Orang Dekat Prabowo dan Eks Tim Mawar Ditunjuk jadi Presiden Komisaris Vale
-
Bukti QRIS Made In Indonesia Makin Kuat di Dunia, Mastercard Cs Bisa Lewat
-
Luhut Ungkap Proyek Family Office Jalan Terus, Ditargetkan Beroperasi Tahun Ini
-
Danantara Kantongi 1 Nama Perusahaan BUMN untuk Jadi Holding Investasi, Siapa Dia?
Terkini
-
Hendak Aksi Tawuran di Mojosongo, Polisi Amankan Enam Pemuda Perguruan Silat
-
Agustus Penuh Karya: Pasar Rakyat dan Budaya TBJT Surakarta Hadirkan Ratusan Seniman
-
Insiden Berdarah di Solo: Perkelahian Tewaskan Satu Orang, Pelaku Diamankan
-
Miras Ilegal Digerebek: Sparta Polresta Solo Sikat Penjual Ciu di Kadipiro
-
Transaksi Soloraya Great Sale 2025 Sudah Tembus Rp10,3 Triliun, Karanganyar Tertinggi