Scroll untuk membaca artikel
Ronald Seger Prabowo
Jum'at, 15 April 2022 | 04:29 WIB
Gelandang Ansgar Knauff (kanan) berselebrasi usai mencetak gol saat pertandingan leg pertama perempat final Liga Europa UEFA antara Eintracht Frankfurt dengan FC Barcelona di Frankfurt, Jerman, Kamis (7/4/2022). [Daniel ROLAND / AFP]

Tim tamu semakin di atas angin setelah berhasil mencetak gol kedua, menit ke-36. Rafael Santos melepaskan sepakan jarak jauh yang menghujam deras ke gawang Barcelona.

Derita tuan rumah semakin menjadi setelah Kostic mencetak gol kedua pada menit ke-67 setelah memaksimalkan umpan Daichi Kamada.

Barcelona sempat menghidupkan asa lewat gol Sergio Busquets menit ke-90+1  dan penalti Memphis Depay menit ke-90+11. Namun hingga laga bubar, kemenangan 3-2 milik Eintracht Frankfurt tak berubah.

Daftar Susunan Pemain

Baca Juga: Xavi ke Pemain Barcelona: Jangan Salahkan Rumput, Main Saja yang Bagus!

Barcelona: Marc-Andre ter Stegen; Oscar Mingueza, Ronald Araujo, Eric Garcia, Jordi Alba; Gavi, Sergio Busquets (C), Pedri; Ousmane Dembele, Pierre-Emerick Aubameyang, Ferran Torres.

Eintracht Frankfurt: Kevin Trapp; Almamy Toure, Martin Hinteregger, Evan Ndicka; Ansgar Knauff, Kristijan Jakic, Sebastian Rode (C), Filip Kostic; Jesper Lindstrom, Rafael Borre, Daichi Kamada.

Load More