SuaraSurakarta.id - Sejumlah warga Kabupaten Klaten, menggelar deklarasi dukungan terhadap Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri maju menjadi calon presiden (capres) dalam Pilpres 2024 mendatang.
Deklarasi tersebut dilakukan di alun-alun Kabupaten Klaten, Senin (28/03/2022).
Dalam deklarasi itu, mereka menyatakan diri siap mendukung dan memperjuangkan Firli menjadi presiden.
Koordinator aksi, Riyanto mengatakan, deklarasi dilakukan untuk memantapkan dukungan bagi Firli sebagai sosok yang paling ideal menjadi presiden menggantikan Jokowi.
Baca Juga: Ganjar Pranowo Disebut Paling Layak Jadi Presiden 2024 Gantikan Jokowi
"Pak Firli merupakan sosok yang paling tepat menggatikan Pak Jokowi. Beliau berani dan tegas memberantas korupsi," kata Riyanto kepada wartawan.
Menurutnya, Firli memiliki segudang prestasi yang patut dibanggakan saat memimpin KPK.
Firli juga dinilai merupakan sosok yang peduli terhadap kesusahan masyarakat.
"Kami percaya pak Firli orang yang peduli dengan kami masyarakat kecil. Kami merindukan pemimpin seperti beliau. Kami meminta Bapak maju jadi calon presiden dan kami siap mendukung bapak untuk mensejahterakan masyarakat kecil seperti kami," pungkasnya.
Baca Juga: Puan Buka Peluang Duet Dengan Anies Di Pilpres 2024, Sekjen PDIP: Tentu Saja Ada Koneksitas
Berita Terkait
-
"First Buddy": Elon Musk dan Dinasti Trump di Gedung Putih
-
Elon Musk Dituding Rusak Prediksi Pemilu AS oleh "Nostradamus" Politik
-
Sebut Nama Firli dan Ghufron Soal Pertemuan dengan Pihak Berperkara, Kuasa Hukum Alex: Integritas Pimpinan KPK Teruji
-
Budi Gunawan Ungkap Alasan Susahnya Usut Kasus Firli Bahuri, Nyaris Setahun Belum Ditahan Polisi
-
Sidang Perdana, Alexander Marwata Singgung Firli Bahuri dan Nurul Ghufron di Pengadilan
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Selamatkan PT Sritex Sukoharjo, Komisi VII DPR RI Sepakat Bakal Revisi UU Kepailitan
-
Bahan Baku PT Sritex Menipis, Jumlah Karyawan yang Dirumahkan Bakal Bertambah
-
Kesetiaan Cinta Ahmad Luthfi dan Pesan Amanah dari Mendiang Sang Istri
-
Tas Mewah Kaesang Pangarep Dipertanyakan, LP3HI dan MAKI Gugat Bea Cukai Solo
-
Rokok Polos Ancam Ribuan Pekerja! Petani, Buruh dan Akademisi Bersuara