SuaraSurakarta.id - Sejumlah warga di Kabupaten Tuban melaporkan kemunculan ular piton di lingkungan rumah mereka.
Laporan itu langsung direspons petugas pemadam kebakaran dan Satuan Polisi Pamong Praja setempat.
Hari Minggu dini hari kemarin, ular piton sepanjang sekitar tiga meter dilaporkan berkeliaran di halaman rumah warga Perumahan Bukit Karang, blok AI, Kelurahan Karang, Kecamatan Semanding.
Petugas yang sudah terlatih tidak terlalu kesulitan menangkap reptil tadi.
Baca Juga: Musim Hujan dan Banjir, Ular Piton Tiga Meter Malam-malam Mampir ke Rumah Warga Tuban
Setelah itu, petugas kembali mendapat laporan warga yang melihat ular piton berkeliaran di sekitar kandang ayam di Desa Rengel, Kecamatan Rengel.
Tak membutuhkan waktu yang lama, petugas mengamankan ular.
Kemunculan ular piton selama ini meresahkan warga di dua daerah itu.
Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Tuban Gunadi berkata “jadi pada hari Minggu dini hari kemarin kami menangkap dua ular yang meresahkan warga. Selanjutnya untuk ular yang berhasil dievakuasi kemudian dibawa ke kandang ular yang ada Mako Induk.”
Selain dikhawatirkan dapat memakan ternak, kemunculan ular piton di pemukiman juga dikhawatirkan menyerang orang.
Baca Juga: Ngeri! Pulang ke Rumah, Warga Ciracas Dapati Ular Sanca di Lubang Kloset
Seperti yang pernah terjadi di Kabupaten Tanjungjabung Timur. Seorang nenek meninggal dunia dililit ular piton berukuran enam meter ketika hendak membuang air di jamban yang terletak di Sungai Siau, Kecamatan Muara Sabak.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Sadis! Pria Ini Melakukan Upaya Pembunuhan Menggunakan Ular Piton
-
Lansia Dililit Ular 2 Jam, Penyelamatan Dramatis Dilakukan oleh Polisi
-
Rayakan Ultah, Pecinta Reptil Tidur Bersama Puluhan Ular Piton Raksasa: Pesta Paling Keren!
-
Ular Piton Diternakkan di Thailand, Dagingnya Jadi Sumber Protein Alternatif
-
Tragis! Ular Piton Kembali Makan Korban, Perempuan di Luwu Tewas Ditelan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 3 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 Mei: Klaim Permata dan Pemain OVR 107 Gratis
- Mauro Zijlstra: Proses Naturalisasi Timnas Indonesia Berjalan, Lagi Urus Paspor
Pilihan
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
Terkini
-
Diduga Rem Blong, Ini Kronologi Kecelakaan Maut di Jalur Lama Tawangmangu
-
Kecelakaan Maut di Tawangmangu: Minibus Terguling, 5 Orang Tewas
-
Tinjau Cek Kesehatan Gratis di Mangkunegaran, Respati Ardi: Periksa Jangan Tunggu Sakit!
-
Tim Sparta Tak Kenal Ampun: Pesta Miras di Jebres Dibubarkan, Tiga Pemuda Diamankan
-
Dugaan Korupsi Alat Kesehatan, Kejari Geledah Kantor Dinkes Karanganyar