SuaraSurakarta.id - Persis Solo memastikan satu tiket babak semifinal Liga 2 2021 usai mengalahkan Persiba Balikpapan, 2-0 dalam laga pamungkas Grup X babak 8 Besar di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Rabu (22//12/2021) malam.
Tim Laskar Sambernyawa berstatus runner-up di bawah Rans Cilegon FC dan menunggu juara Grup Y sebagai lawan di semifinal.
PT Liga Indonesia Baru telah memutuskan jika semifinal akan berlangsung 27 Desember dan dilanjutkan partai puncak 30 Desember.
Meski dihantam jadwal mepet, pelatih Persis Solo Eko Purdjianto percaya diri dengan kedalaman skuad tim kebanggaan masyatakat Kota Bengawan.
Baca Juga: Persis Solo Lolos ke Semifinal Liga 2, Selangkah Lagi Bisa Promosi ke Liga 1
"Kita tahu jarrak ke semifinal cukup pendek. Namun kita punya banyak pemain bagus sehingga banyak pilihan siapa yang diturunkan," kata Eko usai pertandingan.
Selain itu, lanjut Eko, Persis memilih tetap tinggal di Bogor dan tidak pulang ke Solo untuk memaksimalkan persiapan.
"Kita maksimalkan persiapan di Bogor. Masih ada waktu untuk berbenah, tetap perbaiki kekurangan," ujar mantan asisten pelatih Bali United tersebut.
Sementara dalam laga pamungkas Grup X tadi malam, dua gol kemenangan Persis Solo diborong Ferdinan Sinaga di babak kedua.
Baca Juga: Persis Solo Sukses Libas Persiba, Eko: Kita Susah Payah, Alhamdulillah Berikan Tiga Poin
Berita Terkait
-
Jokowi Mendadak ke Jakarta Rindu Cucu, Warganet: Lihat Cucu Atau Ada Agenda Lain?
-
Akhirnya! Jisoo BLACKPINK Dikabarkan Bakal Comeback Solo Akhir Tahun Ini
-
Yunan Helmi Gaet Waljinah dan Perkenalkan Lagu Bengawan Solo ke Generasi Muda
-
Prabowo Sebut Bahas Ini Itu Dengan Jokowi, Rocky Gerung: Ada Yang Disembunyikan
-
Tampil Beda, Album Solo Yuta NCT 'Depth' Dapat Pujian dari Grammy.com
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Historical Walking Tour dalam Menyambut 101 Tahun Persis Solo
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Partai Golkar Solo Buka Suara Soal Isu Jokowi Bergabung: Kita Senang Hati
-
Mona Pangestu: Anak Muda Solo Pilih Investasi Emas Ketimbang Perhiasan Besar
-
Hari Apes Tak Ada di Kalender: Dua Jambret di Solo Babak-belur Usai Ketahuan Warga