Stadion Manahan Solo. Liga 2 segera bergulir, Persis Solo melawan AHHA PS Pati akan menjadi pertandingan pembuka, Ini jadwalnya. [Twitter Piala Menpora 2021]
Sementara itu, untuk pengumuman jadwal pertandingan di Grup A dan Grup D, rencananya akan disampaikan setelah PSSI dan LIB berkomunikasi dengan tim Koordinator PPKM luar Jawa-Bali. Untuk PPKM luar Jawa dan Bali di bawah koordinasi Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto.
“Setelah berkomunikasi dengan tim PPKM luar Jawa-Bali, kami akan mengumumkan ke publik jadwal Grup A dan Grup D,” ucap Sudjarno.
Jadwal pertandingan Liga 2 2021:
Grup B:
Baca Juga: Jadwal Liga 2 Grup B dan C: AHHA PS Pati FC vs Persis Solo Jadi Laga Pembuka
- Senin (27/9) - Persekat vs Badak Lampung FC (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (27/9) - Perserang Serang vs PSKC (Kick off 20:30 WIB)
- Selasa (28/9) - Martapura Dewa United vs RANS Cilegon FC (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (4/10) - Badak Lampung FC vs PSKC (Kick off 15:15 WIB)
- Selasa (5/10) - Persekat vs RANS Cilegon FC (Kick off 15:15 WIB)
- Selasa (5/10) - Perserang Serang vs Martapura Dewa United (Kick off 20:30 WIB)
- Senin (11/10) - Badak Lampung FC vs Martapura Dewa United (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (11/10) - PSKC vs Persekat (Kick off 20:45 WIB)
- Selasa (12/10) - RANS Cilegon FC vs Perserang Serang (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (18/10) - Perserang Serang vs Persekat (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (18/10) - Martapura Dewa United vs PSKC (Kick off 20:30 WIB)
- Selasa (19/10) - RANS Cilegon FC vs Badak Lampung FC (Kick off 18:15 WIB)
- Senin (25/10) - Persekat vs Martapura Dewa United (Kick off 15:15 WIB)
- Selasa (26/10) - PSKC vs RANS Cilegon FC (Kick off 15:15 WIB)
- Selasa (26/10) - Badak Lampung FC vs Perserang Serang (Kick off 20:30 WIB)
Grup C:
- Minggu (26/9) - Persis Solo vs Putra Safin Group (Kick off 18:30 WIB)
- Minggu (26/9) - PSCS Cilacap vs PSIM Yogyakarta (Kick off 21:00 WIB)
- Senin (27/9) - Persijap vs Hizbul Wathan FC (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (4/10) - PSCS Cilacap vs Putra Safin Group (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (4/10) - PSIM Yogyakarta vs Hizbul Wathan FC (Kick off 18:15 WIB)
- Selasa (5/10) - Persijap vs Persis Solo (Kick off 18:15 WIB)
- Senin (11/10) - Putra Safin Group vs Persijap (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (11/10) - Hizbul Wathan FC vs PSCS Cilacap (Kick off 18:15 WIB)
- Selasa (12/10) - PSIM Yogyakarta vs Persis Solo (Kick off 18:30 WIB)
- Senin (18/10) - Persijap vs PSCS Cilacap (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (18/10) - Persis Solo vs Hizbul Wathan FC (Kick off 18:15 WIB)
- Selasa (19/10) - Putra Safin Group vs PSIM Yogyakarta (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (25/10) - PSIM Yogyakarta vs Persijap (Kick off 15:15 WIB)
- Senin (25/10) - Hizbul Wathan FC vs Putra Safin Group (Kick off 18:15 WIB)
- Selasa (26/10) - PSCS Cilacap vs Persis Solo (Kick off 15:15 WIB)
Berita Terkait
-
Performa Persis Solo Mulai Membaik, Pelatih Ong Kim Swee: Kita Belum Aman
-
BRI Liga 1: Pelatih Ong Kim Swee Beri Jeda Sejenak untuk Pemain Persis Solo
-
Hasil BRI Liga 1: Drama 5 Gol, Persis Solo Kalahkan PSS Sleman
-
Terima Tantangan Persis Solo, PSS Sleman Ingin Beri Jamuan Mimpi Buruk
-
Persib Nol! Daftar Klub Liga 1 Paling Banyak Sumbang Pemain ke Timnas Indonesia Era Patrick Kluivert
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Tewaskan Bocah 12 Tahun, Ini Kronologi Pohon Tumbang di Bumi Sekipan Tawangmangu
-
Lebaran Kelabu: Pohon Tumbang di Bumi Sekipan Tawangmangu, Bocah 12 Tahun Meninggal Dunia
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total