SuaraSurakarta.id - Dua pedangdut Nella Kharisma dan Dory Harsa tengah diselimuti suasana bahagia.
Betapa tidak, pasangan yang menikah tahun lalu itu kini dikarunai anak pertama. Nella melahirkan anak pertamanya di Rumah Sakit JIH Solo, Sabtu (21/8/2021) dini hari.
Kabar bahagian itu juga dibagikan Nella mengunggah foto dirinya terbaring sambil tersenyum. Ada bayi mungil yang baru saja lahir dipelukannya.
"Selamat datang di dunia nak. Kehadiranmu yang kami nantikan," tulis Nella Kharisma mengawali postingannya di akun Instagram @nellakharisma.
Baca Juga: Nella Kharisma Bongkar Chat Pertama dengan Suami, Gaya Bahasa Dory Harsa Disorot
"Puji syukur malaikat kecil kami telah hadir pada Sabtu, 21 Agustus 2021 pukul 00.40 WIB," sambungnya.
Atas keselamatan dirinya maupun sang bayi, istri Dory Harsa ini pun mengucap syukur.
"Terima kasih atas doa dan support dari keluarga dan teman-teman untuk saya dan mas Dory," ucap Nella Kharisma.
Melalui unggahannya ini pula Nella Kharisma berharap agar sang buah hati tumbuh menjadi sosok baik dan memiliki masa depan cerah.
"Semoga menjadi anak yang berbakti dan berguna bagi sesama. Serta, masa depanmu dipenuhi dengan kebahagiaan dan tawa," ujar Nella Kharisma berdoa.
Baca Juga: 5 Foto Muka Bantal Pedangdut, Alis Via Vallen Bikin Salah Fokus
Kabar bahagia Nella Kharisma melahirkan ini disambut bahagia oleh sejumlah selebriti. Mereka ikut mendoakan ibu dan anaknya tersebut.
"Selamat ya Nella Kharisma cantik. Sehat dan bahagia selalu bersama anggota baru dalam keluarga," kata Ikke Nurjanah.
"Selamat sayang," ujar Vega Darwanti.
Selain para artis, netizen pun ikut larut dalam kebahagiaan. Banyak yang menyoroti wajah bayi yang usianya belum mencapai sehari ini.
"Alhamdulillah etuk ponakan sing imut-imut," kata netizen.
"Aaa lucu Dede bayinya. Selamat," tulis lainnya.
"Selamat mba.. Bayinya gemesin," sahut yang lain.
Sumber: Matamata.com
Berita Terkait
-
Meriahkan Pesta Rakyat, Ini Doa Nella Kharisma Buat Pemerintahan Era Prabowo Subianto
-
Siapa Nella Kharisma, Pedangdut yang Sering Diisukan Menjadi Mualaf
-
Berapa Tarif Manggung Nella Kharisma? Videonya Nyanyi 'Don't Let Me Down' Viral hingga Banjir Kritikan
-
Video Nella Kharisma Nyanyi Lagu Bahasa Inggris Viral Lagi, Lafal Pengucapannya Tuai Kritik
-
Kesal Indonesia Kalah, Nella Kharisma Cari Weton Wasit Shen Yinhao, Mau Kirim Ilmu Hitam?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang