SuaraSurakarta.id - Jagat media sosial mendadak dihebohkan dengan pemberitaan pelepasan mega bintang Barcelona, Lionel Messi.
Pemain asal Argentina itu dipastikan tidak akan berlanjut berseragam Blaugrana dikarenakan pihak Barcelona terganjal kondisi keuangan dari otoritas Liga Spanyol.
Padahal kedua belah pihak telah sepakat untuk memperpanjang kontrak pemilik 6 ballon d'Or. Jelas kabar kurang sedap bagi fans Blaugrana ini mendadak menggemparkan media sosial seluruh dunia.
Tak sedikit fans Barcelona terluka setelah mendengar kabar tersebut. Namun banyak juga yang penasaran ke klub manakah Lionel Messi akan berlabuh selanjutnya.
Baca Juga: Lionel Messi Resmi Tinggalkan Barca, Video Suporter Ini Viral Menangis di Pagar Camp Nou
Kondisi Lionel Messi yang berstatus free transfer ini dipastikan banyak klub di seluruh penjuru dunia yang memperebutkan tanda tangan bapak tiga anak ini.
Berdasarkan pantauan SuaraSurakarta.id di akun instagram @visitsurakarta yang turut mengunggah kabar perpisahan Lionel Messi di Barcelona. Ternyata tak sedikit dari warganet yang menginginkan sosok pemain 34 tahun itu berlabuh ke Persis Solo.
Bahkan banyak warganet yang sampai memention Direktur Utama Persis Solo, Kaesang Pangarep untuk bisa memanfaatkan momentum tersebut.
"@kaesangp massss gasss masss," ujar akun @hendrix_eko.
"@kaesangp tuku mas, selak kedisik.an," ungkap akun @wawan5setyawan.
Baca Juga: Tinggalkan Barcelona, Lionel Messi Mungkin Gabung Man City Atau PSG
"Solo dapat messi ngeriii," ujar akun @moniqangelina.
Berita Terkait
-
Yassine Cheuko, Penjaga Nyawa Lionel Messi Kena Efisiensi
-
Ikuti Jejak Maarten Paes! Pemain Keturunan Adrian Wibowo Siap Tantang Lionel Messi
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
-
Kode dari Kaesang: Lebaran 2025, Anak-Anak Presiden Bakal Kumpul Lagi?
-
Kaesang Ubah PSI Jadi Partai Super Terbuka: Jokowi Bakal Gabung?
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total
-
Sempat Tak Percaya, Ini Momen Bima Arya Kaget Ada Wisata Jokowi di Solo
-
25 Kepala Daerah Ikuti Retret Gelombang Kedua, Ini Kata Wamendagri