SuaraSurakarta.id - Artis cantik Amanda Manopo sering mengunggah konten-konten bernuansa Islami.
Meski dirinya beragama non muslim, namun sosok berusia 22 tahun itu terlihat antusias mempromosikan sejumlah pernak-pernik Islami. Terutama kerudung dan mukena yang dia jual.
Berkaitan dengan kegiatan jualan kerudung dan mukena, pemeran Andini dalam sinetron Ikatan Cinta itu memberikan alasan menyentuh.
"Lah kenapa nggak? Saya kan juga manusia," kata Amanda Manopo saat ditemui di kawasan Bogor, Jawa Barat, Minggu (18/4/2021) dan dilansir dari Matamata.com
Baca Juga: Ditanya Soal Isu Pindah Agama, Begini Jawaban Amanda Manopo
Menurut Amanda Manopo, jualan apapun adalah hak dan upaya masing-masing orang. Soal mayoritas agama di Indonesia pun disinggung olehnya.
"Nggak kenapa-kenapa sih (jual mukena dan kerudung), karena kan di sini banyak umat muslim," jelasnya.
Amanda Manopo menjelaskan jika jualannya juga bisa membantu masyarakat lainnya. Apalagi, mantan kekasih Billy Syahputra itu memang tertarik berbisnis busana Muslim. "Saya cuma ingin tolong menolong dan saya ingin (jual kerudung dan mukena)," jelasnya.
Lebih lanjut, soal toleransi beragama juga disinggung oleh lawan main Arya Saloka ini. Ia mengaku tak mau membedakan agama manapun.
"Saya nggak mau membeda-bedakan agama, saya sayang sama semuanya aja," Pungkasnya.
Baca Juga: Dikabarkan Mualaf, Ini Kata Amanda Manopo
Berita Terkait
-
Reaksi Amanda Manopo Soal Kabar Perceraian Arya Saloka dan Putri Anne
-
Resmi Ditalak Cerai Arya Saloka, Ingat Lagi Alasan Putri Anne Melepas Hijab
-
Senasib Pasangan Diisukan Selingkuh, Putri Anne dan Dhena Devanka Nyesal Nikah
-
Ditalak Cerai, Putri Anne Sempat Mengaku Menyesal Menikah dengan Arya Saloka
-
Kini Ceraikan Putri Anne, Video Mesra Arya Saloka dengan Amanda Manopo Sempat Bikin Heboh
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Satreskrim Polresta Solo Ungkap Misteri Avanza Raib di Parkiran Hotel, Pelaku Dibekuk
-
Jokowi ke Massa TPUA: Tak Ada Kewajiban Tunjukkan Ijazah Saya
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM