SuaraSurakarta.id - Menteri Energi dan Industri Uni Emirat Arab (UEA) sekaligus putra pendiri UEA, Suhail Mohammed Fahran Al Mazroui memberi sanjungan untuk Indonesia.
Sanjungan itu dilontarkan usai bertemu dengan Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumar, Menteri BUMN Erick Thohir dan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka dalam kegiatan peletakkan batu pertama Masjid Raya Sheikh Zayed di bekas depo Pertamina Gilingan, Sabtu (6/3/2021).
Suhail menyebut Indonesia bukan hanya sebagai negara muslim terbesar, namun juga negara muslim terbesar dari segi perekonomian.
“Sebagai bukti rahmat Allah bagi Indonesia, kegiatan peletakkan batu pertama yang kita lakukan dituruni hujan dan semoga membawa rahmat,” kata Suhail.
Baca Juga: Menag Gus Yaqut Dapat Pesan Penting dari Jokowi untuk Gibran, Apa Itu?
Menurutnya, Indonesia punya wibawa tersendiri. Dirinya berharap Indonesia bisa menjadi model dunia Islam dalam pengembangan kehidupan yang moderat.
Hal yang dimaksud adalah moderasi itu menjadi simbol untuk menuju kepada kesejahteraan dan penciptaan lapangan kerja.
“Para pemimpin di negeri kami sangat menghormati Indonesia dan pemimpinya. Nama Presiden Joko Widodo saat ini telah diabadikan oleh Pemerintah UEA menjadi nama sebuah jalan dan nama sebuah masjid,” ungkap Suhail.
Sementara itu Menteri Yaqut Cholil Qoumar mengatakan, jika Negara UEA adalah negara yang sudah masyhur dengan perilaku toleransi antar umat beragama.
“UEA juga menjadi inspirasi bagi kita untuk kembali mengembalikan toleransi yang kita miliki. Kita akan bersama-sama mengembangkan toleransi dan mederasi dalam beragama dan kita bisa terus sejalan dengan Pemerintah UEA,” pungkas Yaqut.
Baca Juga: Gibran Minta Semifinal-Final Piala Menpora di Solo, Ini Tanggapan PT LIB
Kontributor: R Augustino
Berita Terkait
-
Soal Desakan Ganti Gibran, Komarudin PDIP: Ini Bukan Kelas Abal-abal, Prabowo Harus Tanggapi Serius!
-
Gibran Ngoceh Soal Bonus Demografi, Rocky Gerung: Keliru karena Tidak Paham
-
Soal Desakan Ganti Gibran, Eddy Soeparno PAN Ikut Ketua MPR Ahmad Muzani
-
Hilirisasi ala Gibran: Visi Besar atau Konten Kosong?
-
Desakan Pemakzulan Gibran: Antara Proses Hukum dan Realitas Politik
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
Terkini
-
Lari ke Mana Dana Sapi Hibah Karanganyar? Kapolres Beri Bocoran Terbaru
-
Segera Ambil! Link Saldo DANA Kaget, Bisa untuk Langganan Live Streaming
-
Tegas! Pemkot Solo Sikat Habis Puluhan Bangunan Liar di Jalan Tentara Pelajar
-
Diduga Hendak Balap Liar, 12 Sepeda Motor Berknalpot Brong Dikukut Tim Sparta
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk