SuaraSurakarta.id - Hujan tak henti-hentinya terus mengguyur banyak wilayah di Indonesia. Namun, sudah lazimnya juga musim hujan menjadi media permainan anak-anak.
Meski hujan-hujanan bisa membuat anak rentan terhadap beberapa penyakit, namun mereka tetap asyik bermain hingga barlari-larian.
Tak sedikit pula melarang anak untuk bermain hujan-hujanan sudah menjadi kebiasan yang dilakukan oleh sebagian besar orang tua. Sebab, para orang tua khawatir jika buah hatinya jatuh sakit.
Salah satu video bocah-bocah hujan-hujanan salah satunya diunggah akun @soloinfo, Kamis (281/2021). Terlihat orang dewasa yang merekam aksi itu dengan melontarkan pertanyaan alasan mereka hujan-hujanan.
Baca Juga: Sultan! Punya Rumah Besar Bak Istana, Pria Ini Panggil Satpam Pakai HT
Namun, para bocah itu justru memberikan jawaban mengejutkan.
"Kok udan-udan ra wedi udan tho? (Kok hujan-hujan-hujanan tidak takut kehujaan tho?)," tanya seorang pria sembari merekam.
"Yo ora popo mas, udan mung nelesi ora nglarani (Ya tidak apa-apa mas, hujan ganya membasahi, bukan menyakiti)," jawab salah satu bocah yang kemudian disambut gelak tawa.
Setelah menjawab pertanyaan itu, mereka tertawa terbakah-bahak dan berjoget ria di tengah guyuran hujan.
Sontak saja, jawaban bocah-bocah itu membuat sejumlah warganet terbawa perasaan (baper). Video itu sendiri sudah ditonton leih dari 53 ribu kalu.
Baca Juga: Biadab! Pria Ini Jadikan Kucing Hidup Santapan Ular, Videonya Kejam Banget
"Tapi udan iku (hujan itu) mencairkan kenangan dan menjadikannya genangan. Menjadikan kita ingin kembali menatap meskipun akhirnya kita harus meratap," tulis @n.angga.ar.
"Bar dibasahi trs ditinggal lungo...(Setelah dibahasi terus ditinggal pergi," timpal @_ndock_.
"Nikmat e Bocil, opo wae ora masalah (semua tidak ada masalah) kecuali kon nggarap PR," tambah @sedekahbarkah.
Berita Terkait
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
Viral Video Nenek dan Cucunya Selamat dari Maut usai 15 Jam Terjebak di Reruntuhan Gempa Myanmar
-
Ditransfer Uang dari Raffi Ahmad, Nunung Ogah Terima Rumah dari Sule: Gak Mau Repotin Orang
-
Video Viral Sholat Tarawih Tercepat di Blitar, 5 Menit Sudah Selesai: Emang Sah Yah?
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Tewaskan Bocah 12 Tahun, Ini Kronologi Pohon Tumbang di Bumi Sekipan Tawangmangu
-
Lebaran Kelabu: Pohon Tumbang di Bumi Sekipan Tawangmangu, Bocah 12 Tahun Meninggal Dunia
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total