SuaraSurakarta.id - Apapun bisa dilakukan demi cinta. Maka keputusan memotong rambut demi si dia, mungkin akan terdengar biasa saja.
Tapi coba dengan dulu kisah yang dialami oleh seorang lelaki patah hati, yang baru saja menceritakan kisah pilunya lewat sebuah video viral di TikTok.
Dalam video tersebut, lelaki yang diketahui bernama Yusril Ihya ini mengatakan bahwa tadinya ia memiliki rambut gondrong yang sudah dipelihara selama 3 tahun belakangan.
Sayangnya, saat ia dekat dengan seorang perempuan, akun bernama @ucilllx tersebut diminta untik memotong pendek rambutnya yang saat itu sudah sepanjang bahu.
Baca Juga: Viral Video Cewek Nyasar Masuk Toilet Pria, Auto Bikin Syok
"Jadi aku udah 3 tahun gondrong. Lalu kenal cewek, dia pengen aku potong rambut. Karena udah sama-sama ngerasa sayang dan berjalan baik, aku turutin," tulisnya dalam video.
Akhirnya, ia pun menuruti permintaan tersebut. Tapi tak disangka, memotong habis rambutnya, perempuan yang sedang dekat dengannya malah menyampaikan hal yang cukup menyakitkan.
Menurutnya, hubungannya saat itu tak disertui oleh keluarga si perempuan. Bahkan untuk mengakhiri hubungan, perempuan tersebut mengatakan jika perasaanya kini sudah berubah dengan cepat.
"Jangan berekspektasi terlalu tinggi mas, gini kan jadinya. Maaf mas, tapi hubungan ini emang ada yang gak suka dan aku gak bisa terusin," tulis si perempuan dalam percakapan mereka.
Tentu saja, kisah yang menyayat hati ini menarik perhatian warganet hingga dilihat lebih dari 4,2 juta kali dan lebih dari 13 ribu komentar.
Baca Juga: Saipul Jamil Ajukan Bebas Bersyarat, Roy Marten Bicara Kasus Gisel
Warganet seakan ikut merasakan sakit yang dirasakan lelaki tersebut. Banyak yang prihatin dan mendoakan agar ia secepatnya diberi penggantinya.
"NYESEK sayang rambutnya dipotong, berarti gue butuh 2 tahun 2 bulan lagi. semangat ya om nanti dipanjangin lagi rambutnya," ujar @mmarcellp.
"Suruh si cewe nyambung lagi rambut lu ngab," kata @mr.kana33.
"Udah mas ayu sama aku aja aku terima kamu apa adanya, mau gondrong gimbal sok atuh hayuuu gass," komentar @aulaulul.
Berita Terkait
-
Fedi Nuril Terlalu Sering Poligami, Ernest Prakasa Ingin Sang Aktor Perankan Tokoh Pastur
-
Ulasan Novel Beautiful Broken Love, Kisah Cinta setelah Kehilangan
-
Menang Piala Citra 2024, Ini 4 Rekomendasi Film Terbaik Nirina Zubir
-
Ulasan Novel 'Beautiful World, Where Are You': Menggali Makna Hidup dan Cinta
-
Sampo Mengandung Keratin dan Bebas Amonia, Ini Manfaatnya bagi Rambut
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Kalah di Pilkada Solo versi Quick Count, Ini Ucapan Menyentuh Teguh Prakosa
-
Pagi-pagi Temui Jokowi Usai Menang Pilkada Solo, Respati-Astrid Dapat 'Hadiah' Ini
-
Cerita Jokowi Banjir Telepon dari Pemenang Pilkada Sampai Larut Malam
-
Astrid Widayani Ciptakan Sejarah, Wakil Wali Kota Solo Perempuan Pertama
-
Quick Count Pilkada Sukoharjo: Petahana vs Kotak Kosong Siapa yang Menang? Ini Hasilnya