Sementara itu KGPAA Mangkunegara X mengatakan masih akan fokus soal kegiatan Adeging Mangkunegaran dulu.
Terkait soal pertemuan dengan Gibran membahas soal kegiatan-kegiatan di Pura Mangkunegaran. Tidak pembahasan soal politik.
"Kalau sama Mas Gibran biasa bahas kegiatan-kegiatan di sini. Kolaborasi itukan penting, kolaborasi dengan Mas Gibran dengan Pemkot, itu kan bagian dari prinsip kita, di mana kegiatan di Mangkunegaran untuk masyarakat yang lebih luas," pungkasnya.
Kontributor : Ari Welianto
Baca Juga:Ganjar Terbuka Bertemu Siapapun, Gibran Klaim Siap BerKomunikasi Lagi