SuaraSurakarta.id - Mobil dinas Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka Toyota Innova AD 1 A masih diparkir di lokasi proyek Viaduk Gilingan atau depan Denbekang.
Dari pantauan di lapangan, Kamis (27/4/2023) pagi mobil dinas wali kota warna putih masih terparkir menghadap timur di lokasi proyek Viaduk Gilingan.
Mobil dinas wali kota yang diparkir pun dijaga oleh sejumlah petugas Linmas Kelurahan Gilingan. Penjagaan pun dilakukan tiga shif, setiap shifnya tiga Linmas.
Kendaraan yang parkir di sekitar lokasi sudah tidak ada lagi. Akses menuju Masjid Raya Sheikh Zayed Al Nahyan Solo pun ditutup.
Baca Juga: Ngefans Berat, Gibran Rakabuming Raka Titip Salam ke Ibas
"Kita jaga dan mengamankan mobil Pak Wali. Ini dapat perintah dari Pak Lurah," ujar salah satu Linmas Gilingan, Wahyudi, Kamis (27/4/2023).
Menurutnya untuk penjagaan mobil dinas wali kota ini dilakukan tiga shif. Shif pertama dari pukul 07.00 WIB hingga pukul 15.00 WIB, shif kedua mulai pukul 15.00 WIB hingga pukul 23.00 WIB. Lalu shif tiga mulai pukul 23.00 WIB hingga pukul 07.00 WIB.
"Dibagi tiga shif untuk penjagaan dan pengamanan mobil dinas Pak Wali. Ini diperintah Pak Lurah, Sudah dijaga sama piket malam," terang dia.
Wahyudi mengaku tidak heran dengan kejadian mobil dinas Gibran yang ditinggal di proyek Viaduk Gilingan ini. Kasus ini bukan pertama kalinya wali kota memarkirkan mobil dinasnya.
"Kalau kita sudah tahu, paling baru marah (Gibran). Warga cuma heran dan kaget saja, Mas Gibran kok ninggalin mobil di sini," ungkapnya.
Baca Juga: Pria Ini Hina Presiden Jokowi hingga Minta Anies Diberi Kesempatan Jadi Presiden, Ini Respon Gibran
Seperti diketahui, Gibran memarkirkan mobil dinasnya di proyek Viaduk Gilingan sejak, Rabu (26/4/2023) sore. Hal ini karena lokasi tersebut dipakai untuk area parkir dan akses menuju masjid.
Berita Terkait
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
Biasa Unggulkan AI, Wapres Gibran Adakan Nobar Jumbo: Dukung Animasi Buatan Anak Negeri?
-
Jokowi Kenang Momen Disuruh-suruh Titiek Puspa: Menteri Saja Gak Ada yang Berani
-
Kemenhan: Mobil Berpelat Dinas yang Hampiri Perempuan Diduga PSK Gunakan Pelat Kloningan
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Satreskrim Polresta Solo Ungkap Misteri Avanza Raib di Parkiran Hotel, Pelaku Dibekuk
-
Jokowi ke Massa TPUA: Tak Ada Kewajiban Tunjukkan Ijazah Saya
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM