SuaraSurakarta.id - Jajaran Satreskrim Polres Sukoharjo menyelidiki kasus pembunuhan remaja yang menghebohkan sekitar Karaoke KCRI di Desa Pandeyan, Grogol, Kabupaten Sukoharjo, Selasa (24/1/2023) dini hari.
Mayat wanita berinisial E (15) warga Desa Banaran, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo ditemukan dengan kondisi mengenaskan.
Kasus pembunuhan itu menimbulkan luka mendalam bagi keluarga. Bahkan isak tangis pecah tatkala jenazah korban dugaan pembunuhan tiba di rumah duka di Desa Banaran, Kecamatan Grogol, Sukoharjo.
Ibu korban tak kuasa menahan kesedihannya hingga histeris saat ambulans yang membawa jenazah tiba di rumah duka sekitar pukul 13.45 WIB.
Baca Juga: Perkembangan Kasus Pembunuhan Berantai Wowon Cs, Polisi Masih Cari Dugaan Ada Korban Lain
Saat jenazah tiba di rumah duka, ibu korban, Eni Mastuti, tampak paling terpukul dan berduka. Perempuan berkacamata tersebut histeris dan menangis sejadi-jadinya. Sementara ayah korban, Joko Wardoyo, terlihat berusaha menenangkan istrinya tersebut.
Usai tiba di rumah duka, jenazah korban kemudian di salatkan di Masjid Sabillul Muttaqin yang berjarak sekitar 100 meter dari rumah korban. Jenazah selesai di salatkan pada pukul 14.15 WIB.
Ratusan pelayat mengiringi jenazah menuju Astanalaya Pondongan Lor. Tepatnya persis di depan rumah duka.
Berikut ini 4 fakta mencengangkan kasus pembunuhan remaja 15 tahun di Sukoharjo:
1. Kondisi Korban Mengenaskan
Baca Juga: Korban Wowon Cs Bertambah, Beberapa Di Antaranya Tengah Menuju Jakarta
Mayat wanita berinisial E (15) warga Desa Banaran, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo ditemukan dengan kondisi mengenaskan.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Segera Ambil Link DANA Kaget, Tambahan Uang Belanja dan Bayar Langganan
-
Alih-alih ke Eropa, Ramadhan Sananta Malah Gabung Klub Brunei Darussalam
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
Terkini
-
Segera Ambil Link DANA Kaget, Tambahan Uang Belanja dan Bayar Langganan
-
Polresta Solo Dalami Kasus Investasi Bodong Koperasi BLN, Kerugian Ditaksir Ratusan Juta
-
Kirim Tenaga Kerja ke Luar Negeri, Wali Kota Solo Luncurkan Rumah Siap Kerja
-
Link DANA Kaget Hari Ini: Bisa untuk Bayar Langganan Streaming dan Belanja
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar