SuaraSurakarta.id - Golf adalah salah satu olahraga outdoor yang menggunakan bola sebagai alatnya. Nah, sebelum bermain golf, Anda harus bisa memilih bola golf yang bagus agar permainan berjalan lebih enak. Tetapi, bagaimana tips memilih bola golf yang bagus?
Untuk itu, di bawah ini akan dijelaskan tips memilih bola golf yang bagus lengkap dengan rekomendasi bola yang bisa Anda dapatkan secara online di Blibli. Langsung saja simak penjelasannya di bawah ini.
Tips Memilih Bola Golf yang Bagus
Berikut ini terdapat 5 hal penting yang menjadi tips memilih bola golf yang bagus. Berikut ulasannya untuk Anda.
Baca Juga: Aura Kasih Pegang Stick Golf, Penggemar pun Ternganga
1. Kecepatan Bola
Kecepatan bola adalah kecepatan bola golf ketika sudah dipukul. Anda mungkin saja memiliki ayunan kecepatan mph tetapi hanya mph kecepatan bola golf saja. Pada dasarnya hal tersebut merupakan pengukuran efisiensi dari seberapa baik bola dikompresi. Jika menggunakan bola yang tepat, maka akan memungkinkan Anda untuk kompres bola untuk hasil yang terbaik.
2. Spin Bola
Spin adalah putaran bola ketika dipukul. Memilih bola dengan jumlah spin yang dihasilkan sangatlah penting. Para pemain golf yang baik akan menggunakan bola spin tingkat tinggi seperti Titleist Pro V. Namun, pemula juga tidak bisa mendapat manfaat dari bola dengan tingkat putaran tinggi karena bisa merugikan.
3. Peluncuran Sudut
Baca Juga: Aura Kasih Pamer Bodi Aduhai Berbalut Setelan Golf, Netizen: Kelebihan Muatan!
Secara umum, ayunan kecepatan lebih dari mph menghasilkan jarah lebih dengan sudut peluncuran yang lebih tinggi lagi, dan juga dengan tingkat putaran yang rendah. Menggunakan bola golf yang tepat akan memungkinkan Anda untuk menghasilkan kombinasi yang tepat pula.
Berita Terkait
-
Bukan Sekadar Olahraga, Ada Instalasi Seni, Musik Live, dan Pesta Kuliner Menanti di Event Lari Ini!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Lokal, Harga Bersahabat di Bawah Rp500 Ribu
-
Kembangkan Industri Olahraga Pariwisata, OnePrix Pertahankan Night Race di 2025
-
Review Anime Medalist, Keterbatasan Menjadi Kekuatan untuk Meraih Mimpi
-
Strategi Lengkap Melindungi Kulit saat Lari, Tabir Surya Saja Tidak Cukup
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- 7 Produk Viva Ampuh Hilangkan Flek Hitam: Wajah Cerah, Harga Ramah Mulai Rp13 Ribuan
- Apa Hukum Gagal Bayar Pinjol Legal OJK 2025? Bikin Nama Buruk hingga Terancam Pidana!
- Pascal Struijk Tak Ada di Skuat Leeds United, ke Indonesia Urus Naturalisasi?
- CEK FAKTA: Kabar Program Pembuatan SIM Gratis Tahun 2025
Pilihan
-
Rekam Jejak Johnny Jansen, Pernah Sindir Shin Tae-yong kini Bakal Latih Bali United
-
Harga Emas Hari Ini Kompak Anjlok, Berikut Daftarnya di Pegadaian
-
Kenapa Carlos Pena Dipecat Persija Jakarta?
-
Monolog Paramita: Kisah Ontosoroh Modern dari Panggung Teater untuk Indonesia Masa Kini
-
Bye-bye! Magic The GOAT Ronaldo dan Lionel Messi Sudah Hilang
Terkini
-
Terungkap! Ini Identitas Wanita Diduga Korban Pembunuhan di Wonogiri, Mayat Ditemukan Dicor
-
Penemuan Mayat Wanita Korban Pembunuhan di Wonogiri, Dilaporkan Hilang Sejak Februari
-
Wonogiri Geger! Jasad Wanita Ditemukan Dicor, Diduga Korban Pembunuhan
-
Apresiasi untuk Buruh, BPJS Ketenagakerjaan dan KAI Hadirkan Layanan dan Bantuan di May Day 2025
-
Melesatkan Kompetensi: Pemberdayaan Konselor Sekolah untuk BK yang Lebih Efektif