SuaraSurakarta.id - Nama stiker muda Persija Jakarta, Irfan Jauhari sedang hangat jadi perbincangan di media sosial.
Datang sebagai pemain pinjaman dari Persis Solo. Irfan Jauhari sejauh ini tampil cukup impresif dengan catatan lima gol bersama pasukan Macan Kemayoran.
Menariknya, tiga gol diantaranya diciptakan Irfan Jauhari sebagai pemain pengganti, masing-masing melawan Persik Kediri, Barito Putera, dan Bali United.
Apalagi baru-baru ini Irfan Jauhari kembali mencetak satu gol saat Persija menundukkan PSM Makassar dengan skor 3-1 pada laga yang digelar di Stadion Ngurah Rai, Denpasar, Bali, Senin (21/03/2022).
Baca Juga: Sudirman Sebut Semangat Pantang Menyerah Bawa Persija Taklukkan PSM Makassar
Melihat penampilan dan konsistensi Irfan Jauhi sejauh ini. Dikutip dari Suara.com, pelatih Persija Jakarta, Sudirman mengaku ingin pihak manajemen segera mempermanenkan pemain berusia 21 tahun tersebut.
"Secara pribadi, saya menginginkan Irfan tetap berada di tim ini. Namun, saya tidak bisa memastikan masa depannya bagaimana,” ujar Sudirman seperti dimuat Antara.
Menurut juru taktik berusia 52 tahun itu, Irfan memiliki kemampuan yang bagus sebagai seorang pesepakbola bernaluri menyerang.
Pemain berusia 21 tahun tersebut juga dinilai mempunyai naluri mencetak gol yang bagus dan mumpuni dalam menguasai bola.
"Irfan kuat saat membawa bola dan memiliki ‘feeling’ gol yang baik. Di mana pun dia berada nanti, semoga dia sukses,” tutur Sudirman.
Baca Juga: Link Live Streaming Madura United vs Bali United Malam Ini
Mengetahui kabar ketertarikan Persija Jakarta yang ingin mempermanenkan Irfan Jauhi. Suporter Persis Solo, pasoepati ramai-ramai tak terima pemain berbakatnya dilepas ke klub ibu kota tersebut.
Berita Terkait
-
Hasil BRI Liga 1: Ondrej Kudela Pahlawan, Persija Jakarta Bungkam Persik
-
Hasil BRI Liga 1: Kalahkan Barito Putera, Persis Solo Menjauh dari Zona Merah
-
Papan Bawah Memanas! Link Live Streaming Barito Putera vs Persis Solo
-
Duel Macan Terluka! Ini Link Live Streaming Persik Kediri vs Persija Jakarta
-
Misi Juara Lagi: Skenario Persib Bandung Back to Back Liga 1
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita