SuaraSurakarta.id - Bermimpilah setinggi langit. Jika engkau jatuh, engkau akan jatuh di antara bintang-bintang. Kata-kata bijak itu bisa menggambarkan sosok 'crazy rich Tanjung Priok', Ahmad Sahroni.
Jauh sebelum berada di posisi saat ini, pria berusia 44 tahun itu harus melewati jalan berliku dalam menjalani hidup. Mulai menjadi tukang semir sepatu, hingga sopir.
"Ahmad Sahroni bukan siapa-siapa, orang biasa aja yang dulunya pernah jadi tukang semir sepatu, tukang membantu di rumah saudara, supir, supir, dan supir, itu aja. Bukan dari keluarga pejabat, bukan anak pejabat, Sahroni biasa aja," ungkap Ahmad Sahroni dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Selasa (8/3/2022).
Sosok yang juga Wakil Ketua Komisi III DPR RI itu kini ramai jadi perbincangan di tengah masyarakat karena baliho dengan tulisan “Mimpi Jadi Presiden”.
Baca Juga: Ferry Irawan dan Venna Melinda Resmi Nikah, Mayang Anak Doddy Sudrajat Diperiksa Polisi
“Semua mimpi-mimpi dulu. Makanya kalau ada tagline melihat billboard di mana-mana mimpi jadi presiden, ya gua memang hidupnya mimpi,” ujar dia.
Menurutnya, selama tidak bayar, semua orang bisa bebas bermimpi untuk menjadi apa saja dan hal tersebut tidak harus dipermasalahkan.
“Ahmad Sahroni bukan siapa-siapa, orang biasa aja yang dulunya pernah jadi tukang semir sepatu, tukang membantu di rumah saudara, sopir, sopir, dan sopir, itu aja. Bukan dari keluarga pejabat, bukan anak pejabat, Sahroni biasa aja," tuturnya.
"Tetap jadi biasa. Karena kalau kita berhalau karena satu faktor yang kita miliki sekarang, kita bisa berubah dan akhirnya mentalnya jadi kacau, makanya biasa aja,” sambungnya.
Sejak masih bekerja menjadi supir, Sahroni sudah memiliki mimpi untuk menjadi orang yang sukses.
Baca Juga: Baliho Jokowi Tiga Periode Bertebaran di Pekanbaru, Pengamat: Itu Framing!
Selama ada peluang, ia akan mengambil peluang tersebut dan memanfaatkannya dengan baik.
Berita Terkait
-
Ketika Isu Ijazah Palsu Jokowi Makin Menggema
-
Mahfud MD: UGM Bukan yang Memalsukan Ijazah Jokowi, Tak Perlu Terlibat
-
Antara Dukungan Rakyat dan Tudingan Ijazah Palsu, Citra Jokowi di Ujung Tanduk?
-
Pengakuan Jokowi Tidak Lagi Gunakan Kacamata Seperti Foto di Ijazah UGM: Sudah Pecah
-
Geger! Massa Geruduk Rumah Jokowi di Solo, Tuntut Kejelasan soal Ijazah
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Satreskrim Polresta Solo Ungkap Misteri Avanza Raib di Parkiran Hotel, Pelaku Dibekuk
-
Jokowi ke Massa TPUA: Tak Ada Kewajiban Tunjukkan Ijazah Saya
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM