SuaraSurakarta.id - Sebuah video yang memperlihatkan sekumpulan ibu-ibu sedang berkumpul belajar kelompok, viral di media sosial. Diduga, hal tersebut efek sekolah daring.
Video tersebut diunggah ulang oleh akun instagram @memomedsos.
“Efek daring, emak-emaknya yang belajar kelompok,” tulis caption pada unggahan tersebut.
Di dalam video terlihat sekitar enam ibu-ibu yang tengah berkumpul di halaman rumah. Di tengah ibu-ibu tersebut terdapat sebuah buku. Diduga, mereka sedang berdiskusi mengenai pelajaran sekolah sang anak.
Baca Juga: Best 5 Oto: Viral Toyota Alphard Main Lumpur, Pemain Bayern Munich Pakai Mobil Listrik
Salah seorang ibu-ibu yang mengenakan daster coklat terlihat mengajari ibu-ibu yang lainnya. Dia juga terlihat membolak-balikkan buku tersebut. Sementara beberapa ibu-ibu lainnya terdengar berdebat mengenai pelajaran di buku tersebut.
Salah seorang ibu-ibu yang mengenakan daster coklat bercorak bahkan terlihat menggaruk-garuk kepala seperti kebingungan dengan apa yang disampaikan ibu-ibu di depannya.
Unggahan tersebut pun mengundang beragam komentar warganet.
“Emaknya belajar.. anaknya pada mainan,” ujar @renama96.
“Info yang beredar, konon katanya si emak masih rembukan bareng ngerjain tugas sampai sekarang sambil divideoin anaknya,” kata @satriayudhabimantaraa.
Baca Juga: Bangun Sarang Walet 3 Lantai Pakai Uang Mertua, Ujungnya Malah Bikin Nangis
“agus daripada bergosip mending berdiskusi tugas anak,” kata @_oktaviaanis.
“mak nya mikir anak nya maen,” ujar @ovinmawlan.
“Ini yang di namakan gotong royong daripada ghibah bae ,” kata @sonyps19.
“Anaknya yang ngerekam,” kata @anazdame.
“Klo gini kan semua akur kan enak...Papa pulang skrg ya ma,” kata @harlybastian.
“Tapi emang positifnya daring kita orang tua jadi bisa belajar lagi. Bisa ngajarin anak juga. Kalau mentok gak bisa jawaban tanya google akhirnya,” ujar @mayaindahks.
Berita Terkait
-
Dari Driver Gocar Jadi Investor? Maruarar Sirait Terinspirasi Kisah Anak Muda Ini!
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
-
Gawat! Mees Hilgers Terkapar di Lapangan, Ternyata Kena Penyakit Ini
Terkini
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
-
Drama Pemudik di Sukoharjo: Perempuan Mengamuk Tolak Kembali ke Tangerang, Begini Kisahnya
-
Kecelakaan Beruntun di Karanganyar: Truk vs 2 Mobil dan Motor, Begini Kronologinya
-
Kabar Gembira dari Boyolali: Harga Bahan Pokok Stabil Usai Lebaran
-
Kisah Perjalanan Kembali: Pemudik Solo Raya Ikuti Program Balik Gratis Kemenhub