SuaraSurakarta.id - Duel sengit bakal tersaji saat Manchester United (MU) dan Liverpool akan saling hantam di babak keempat Piala FA 2020/2021.
Bentrok kedua tim bakal berlangsung di Old Trafford, Senin (25/1/2021) dini hari nanti pukul 00.00 WIB.
Itu adalah pertemuan kedua dalam sepekan terakhir. Sebelumnya, kedua tim bermain imbang tanpa gol dalam lanjutan Liga Inggris di Anfield, 17 Januari lalu.
Kemenangan jadi harga mati bagi kedua tim. Meski 'hanya' berlabel turnamen, namun Piala FA kadang menjadi skoci penyelamat saat gagal meriah piala di ajang yang lebih besar.
Belum lagi beberapa tim dari kasta tertinggi Liga Inggris telah gugur seperti Arsenal hingga Newcastle United.
Sebagai tuan rumah, MU sedang dalam performa apik. Dalam enam laga terakhir di Liga Inggris, Setan Merah meraih empat kemenangan dan dua kali seri.
Hasil imbang itu menandai Liverpool yang memang sedang dalam performa menurun. Terlebih selepas itu, mereka kalah melawan Burnley tengah pekan lalu. The Reds bahkan sudah tak menang dalam lima pertandingan terakhir di Liga Inggris.
Dilansir Solopos.com--jaringan Suara.com, laman Who Scored lebih mengunggulkan MU di laga ini, terlebih sekarang mereka akan main di kandang sendiri. Setan Merah diprediksi bisa mengalahkan Liverpool dengan skor 1-0 pada babak keempat Piala FA ini.
Sementara dalam susunan pemain kedua tim, ada beberapa kejutan. Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer mencadangkan Bruno Fernandes serta Alex Telles.
Baca Juga: Fakta dan Data Menarik Jelang Duel Liverpool vs Man Utd di Anfield
Susunan Pemain Manchester United vs Liverpool:
Manchester United XI: Henderson; Wan-Bissaka, Maguire, Lindelof, Shaw; Pogba, McTominay; Greenwood, Van De Beek, Rashford; Cavani.
Pelatih: Ole Gunnar Solskjaer (Norwegia)
Liverpool XI: Alisson; Alexander-Arnold, Williams, Fabinho, Robertson; Thiago, Milner, Wijnaldum; Salah, Firmino, Jones.
Pelatih: Jurgen Klopp (Jerman)
Berita Terkait
-
Liverpool Krisis Bek Kanan Usai Frimpong Cedera, Arne Slot Menolak Panik di Bursa Transfer
-
Carrick Bawa DNA Sir Alex Kembali Saat Manchester United Bungkam Arsenal dan Manchester City
-
Manchester United Serius Kejar Kader Meite dari Rennes, Saling Sikut dengan Al Hilal
-
Legenda Liverpool Murka dengan Ocehan Arne Slot soal Liga Champions
-
1 Detik Gabung Ajax Amsterdam, Maarten Paes Geser Kiper Liverpool
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
4 Mobil Bekas Rp150 Jutaan yang Bikin Keluarga 'Naik Kelas' di 2026!
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 175 Kurikulum Merdeka: Organisasi Pergerakan Nasional
-
Ketum PUI Raizal Arifin: Penguatan Polri Lebih Mendesak daripada Perubahan Struktur
-
Atlet Solo Raih 15 Medali di ASEAN Para Games 2025, Respati Ardi Bakal Berikan Fasilitas Khusus
-
Bajaj Maxride as Official Transportation Beautyphoria Goes to Luwes at Solo